
Pendidikan Kewarganegaraan

Quiz
•
Others
•
9th - 12th Grade
•
Hard
tisaa undefined
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Syarat-syarat pembentukan sebuah desa yang benar adalah....
penduduk,kepala desa,jumlah hewan dan tumbuhan
kondisi lingkungan desa,kepala desa,dan wilayah
penduduk,kepala desa,dan kondisi sosial masyarakat desa
jumlah penduduk,luas wilayah,dan perangkat desa
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Perbedaan lurah dengan kepala desa adalah...
jumlah orangnya
status kepegawaiannya
lama jabatannya
luas wilayah desanya
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Tugas BPD adalah..
menentukan kebijakan desa
melakukan pengawasan terhadap penyelenggaraan pemerintah desa
menentukan kepala desa
menentukan anggaran desa
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Koramil merupakan lembaga yang ada di wilayah kecamatan yang bertugas menjaga...
camat
kemanan
lingkungan
kebersihan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Salah satu tugas camat menurut PP nomor 41 tahun 2007 adalah...
menugaskan Kapolsek di setiap kecamatan
memberikan tugas kepada RT dan RW di setiap desa
menjaga keamanan kecamatan
membina penyelenggaraan pemerintahan desa atau kelurahan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Dalam menjalankannya sekretaris camat bertanggung jawab kepada....
lurah
camat
bupati
danramil
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 10 pts
Salah satu urusan teknis yang menjadi tugas staf pegawai kecamatan adalah....
mempersiapkan acara di kecamatan
mencatat keluar masuknya keuangan
menentukan pembangunan kecamatan
menjadi juru bicara camat
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
PKN

Quiz
•
9th Grade
13 questions
UTS P. Pancasila Kelas 4

Quiz
•
10th Grade
15 questions
pendidikan agama islam

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Konektivitas antar Ruang dan Waktu

Quiz
•
10th Grade
15 questions
Soal Karya Ilmiah

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
pancasila

Quiz
•
12th Grade
5 questions
PPDB MAN 3 BOYOLALI

Quiz
•
10th Grade
12 questions
PreTest Siskeudes

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade