
Quiz Jaringan Komputer

Quiz
•
Other
•
12th Grade
•
Hard
Karmilah Karmilah
Used 1+ times
FREE Resource
33 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perangkat yang digunakan untuk menghubungkan dua jaringan berbeda, misalnya antara LAN dan internet, disebut...
Hub
Switch
Modem
Bridge
Router
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa yang dimaksud dengan IP address dalam jaringan komputer?
Alamat perangkat dalam jaringan untuk mengidentifikasi perangkat secara unik
Nama domain untuk mengakses situs web
Alamat yang digunakan untuk menghubungkan perangkat dengan server
Kode untuk mengenkripsi data yang dikirimkan dalam jaringan
Alamat perangkat keras pada kartu jaringan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
IP address yang digunakan untuk mengidentifikasi perangkat di dalam jaringan lokal (LAN) dan tidak dapat digunakan untuk komunikasi langsung ke internet adalah...
IP publik
IP dinamis
IP statis
IP private
IP gateway
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut adalah alamat IP yang termasuk dalam kelas A. Manakah yang benar?
172.16.0.1
192.168.0.1
10.0.0.1
128.100.0.1
169.254.0.1
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pada IPv4, berapa banyak bit yang digunakan untuk alamat IP?
8 bit
16 bit
32 bit
64 bit
128 bit
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika sebuah IP address 192.168.1.25 dengan subnet mask 255.255.255.0, berapa banyak perangkat yang dapat terhubung dalam jaringan tersebut?
25 perangkat
254 perangkat
512 perangkat
1024 perangkat
256 perangkat
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
IP address yang digunakan untuk mengidentifikasi perangkat di dalam jaringan global (internet) dan dapat diakses dari luar jaringan lokal adalah...
IP private
IP statis
IP publik
IP lokal
IP dinamis
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
30 questions
laporan PKL

Quiz
•
12th Grade
30 questions
Administrasi Infrastruktur Jaringan

Quiz
•
12th Grade
33 questions
PRODUKTIF TKJ 10 SEMESTER 2 KM

Quiz
•
9th - 12th Grade
30 questions
SMK PK_UAS 2024_DASAR-DASAR PPLG_X RPL

Quiz
•
10th Grade - University
37 questions
PSAJ KONSENTRASI TJKT XII

Quiz
•
12th Grade
30 questions
Sumatif Akhir Semeter Ganjil

Quiz
•
9th - 12th Grade
35 questions
SOAL UJIAN SEKOLAH MAPEL DASAR PROGRAM KEAHLIAN TKJ

Quiz
•
12th Grade
35 questions
PSAJ DASAR TJKT

Quiz
•
12th Grade - University
Popular Resources on Wayground
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Nouns, nouns, nouns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
9/11 Experience and Reflections

Interactive video
•
10th - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
11 questions
All about me

Quiz
•
Professional Development
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
9 questions
Tips & Tricks

Lesson
•
6th - 8th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
9/11 Experience and Reflections

Interactive video
•
10th - 12th Grade
20 questions
Getting to know YOU icebreaker activity!

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Impact of 9/11 and the War on Terror

Interactive video
•
10th - 12th Grade
28 questions
Ser vs estar

Quiz
•
9th - 12th Grade
6 questions
Biography

Quiz
•
4th - 12th Grade
25 questions
ServSafe Foodhandler Part 3 Quiz

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Fact Check Ice Breaker: Two truths and a lie

Quiz
•
5th - 12th Grade
20 questions
Macromolecules

Quiz
•
9th - 12th Grade