
Latihan soal PKK 3
Quiz
•
Other
•
12th Grade
•
Medium
SUBEKTI RAHARTI
Used 5+ times
FREE Resource
Enhance your content
50 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Dalam Proses Pembuatan Produk pengujian produk lebih dikenal dengan istilah…
pengujian Modern
Pengendalian Mutu
Pengendalian Kualitas
Pengujian kualitas
Pengujian Komperatif
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Sebuah produk akan menghasilkan beberapa manfaat sebenarnya yang dibutuhkan dan akan dikonsumsi oleh pelanggan dari setiap produk adalah .....
Produk manfaat inti
Produk manfaat dasar
Produk yang diharapkan
Produk tambahan
produk potensial
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Terdapat berbagai jenis produk yang digunakan dalam kehidupan sehari-hari dan termasuk dalam jenis impulse goods, yaitu .......
Majalah
Pasta gigi
sampo
Sabun mandi
gula
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
Sebuah proses produksi yang dilakukan secara cepat dan langsung agar segera menghasilkan barang atau jasa yang dapat dinikmati konsumen secara langsung dikenal dengan produksi...
Jangka pendek
Jangka panjang
Kontinu
Berselingan
Bertahap
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
dibawah ini adalah kegunaan dari pengujian produk kecuali....
Meningkatkan produksi
Meningkatkan kinerja produk dan kepuasan pelanggan
Produk akan lebih unggul dibandingkan dengan produk pesaing
Dapat mengukur kadarluarsa pada kualitas produk dalam penyimpanan
Memberikan pedoman yang tepat terkait masalah harga,nama merk,kualitas kemasan produk
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
salah satu tujuan pengujian produk kecuali…..
Memastikan produk tersebut telah memenuhi persyaratan spesifikasi,regulasi dan kontrak sesuatu produk
Memastikan produk sudah berjalan sesuai dengan standarna melalui pembuktian demonstrasi produk
Menyediakan data standar bagi kepentingan ilmiah, teknik dan kegiatan penjaminan mutu
Menetapkan kesesuaian produk dengan penggunaan akhir
Sebagai dasar penjualan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 2 pts
persyaratan yang harus dipenuhi agar pengujian produk benar-benar akurat dan dapat diterapkan kecuali....
Uji lingkungan nyata
Uji lingkungan lingkungan
Pendekatan sistem
Data normative
Perusahaan Penelitian yang Sama
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
50 questions
SAS Prakarya-Keterampilan Ganjil Kelas 9
Quiz
•
9th Grade - University
50 questions
LATIHAN SOAL UAS
Quiz
•
12th Grade
50 questions
SAS GANJIL INFORMATIKA KELAS 7
Quiz
•
2nd Grade - University
50 questions
PENILAIAN HARIAN PKK_XII_GANJIL
Quiz
•
12th Grade - University
45 questions
RBT T3 B1
Quiz
•
11th Grade - University
50 questions
PRAPSAJ MULTIMEDIA PAKET A 2023/2024
Quiz
•
12th Grade
50 questions
PSAT PKWU Kelas X 2024-2025
Quiz
•
10th Grade - University
50 questions
PRAKARYA
Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NFL Football logos
Quiz
•
KG - Professional Dev...
28 questions
Ser vs estar
Quiz
•
9th - 12th Grade
29 questions
CCG 2.2.3 Area
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
PRESENTE CONTINUO
Quiz
•
9th - 12th Grade
13 questions
BizInnovator Startup - Experience and Overview
Quiz
•
9th - 12th Grade
16 questions
AP Biology: Unit 1 Review (CED)
Quiz
•
9th - 12th Grade