ASESMEN SUMATIF BAB 3

ASESMEN SUMATIF BAB 3

7th Grade

5 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Algoritma Kelas 7

Algoritma Kelas 7

7th Grade

10 Qs

FREE TES

FREE TES

7th Grade

10 Qs

Hari 3 - Kuis Coding & Perkenalan AI

Hari 3 - Kuis Coding & Perkenalan AI

5th Grade - University

10 Qs

RBT TAHUN 5(8.9.2021)

RBT TAHUN 5(8.9.2021)

1st - 12th Grade

10 Qs

Hari 3 - Kuis Coding & Perkenalan AI

Hari 3 - Kuis Coding & Perkenalan AI

7th - 9th Grade

10 Qs

Quiz Pembelajaran AI

Quiz Pembelajaran AI

1st - 10th Grade

10 Qs

Asas Sains Komputer (ASK) - Bab 1

Asas Sains Komputer (ASK) - Bab 1

1st Grade - University

10 Qs

SOAL TIK KELAS 7

SOAL TIK KELAS 7

7th Grade - University

10 Qs

ASESMEN SUMATIF BAB 3

ASESMEN SUMATIF BAB 3

Assessment

Quiz

Instructional Technology

7th Grade

Hard

Created by

RISKA SAFITRI

FREE Resource

5 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 2 pts

Media Image

Apa jenis permasalahan yang terjadi jika layar komputer mu menampilkan gambar seperti disamping ?

Overheating

Heatsink

Layar Beku

Intalisasi

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 2 pts

Pada saat tenaga listrik mengalir ke dalam kumputer, secara otomatis suhu komputer akan meningkat, namun suhu tersebut dapat dinormalkan dengan menggunakan ?

mematikan komputer sejenak

AC

kipas angin

heatsink fan

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Media Image

Permasalahan overheating yang terjadi seperti gambar disamping juga dapat kalian selesaikan dengan software bernama ?

speed fan

fun fan

cooling

google fan

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 2 pts

Media Image

Suatu malam, Ririn ingin membuat tugas menggunakan leptopnya, namun ketika menekan tombol turn on, namun layar leptopnya hanya menampilkan layar putih seperti di gambar, maka dapat kalian simpulkan bahwa leptop Ririn mengalami permasalahan dibagian ?

prosesor komputer

CPU

PC

CD

5.

OPEN ENDED QUESTION

3 mins • 3 pts

Media Image

Mari Pecahkan Kasus ini !

Riska dan Putra kemarin sore menggunakan komputer diruang belajar sekolahnya, komputer yang mereka gunakan berjalan dengan sangat baik, namun dari mulai menghidupkan CPU terdengar suara bep 1x panjang, 3x pendek, Riska dan Putra ketakutkan dan tidak mengetahui permasalahan yang terjadi, ayo kita bantu Riska dan Putra dengan cara menganalisis permasalahan yang mereka alami, kemudian identifikasilah jenis permasalahan tersebut kemudian tentukan trouble shooting mengenai permasalahan tersebut !

Evaluate responses using AI:

OFF