
Quiz Peluang Usaha

Quiz
•
Education
•
Professional Development
•
Hard
lyla liput
Used 16+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini yang bukan termasuk ciri-ciri peluang usaha yang baik..
Kelayakan usaha teruji
Bersifat sementara
Tidak meniru produk lain
Sesuai keinginan wirausaha
Kreatif dan inovatif
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut cara wirausaha dapat mengetahui kebutuhan masyarakat kecuali ...
Terjun langsung ke pasar dan melakukan pengamatan
Melakukan wawancara langsung dengan masyarakat
Terus membaca dan mengikuti trend
Melakukan wawancara seorang yang sudah sukses
Mengetahui selera masyarakat.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Rifan adalah seorang yang ahli dalam membuat baju terutama jas Pria. Dari pernyataan tersebut merupakan sumber peluang usaha yang berasal dari...
Hobi
Keahlian
Pengetahuan
Kebiasaan
Lingkungan
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dibawah ini yang bukan merupakan faktor keberhasilan usaha adalah...
Faktor manusia
Faktor gaji
Faktor keuangan
Catatan bisnis
Faktor pemasaran
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Faktor penyebab kegagalan wirausaha berikut kecuali...
Tidak kompeten dalam hal manajerial.
Kurang berpengalaman.
Pandai mengendalikan keuangan.
Gagal dalam perencanaan.
Salah memilih lokasi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sesuatu temuan baru yang menyebabkan daya guna suatu produk atau jasa ke arah yang lebih produktif disebut...
Peluang
Inovatif
Kreatif
Ancaman
Kekuatan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di bawah ini yang bukan termasuk cara pemanfaatan peluang secara kreatif dan inovatif ..
Make it the fist
Cloning
Oppotunities
Make modification
Substitusi
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
25 questions
Pre & Post Test Echo Training

Quiz
•
Professional Development
25 questions
SOAL TEMA 1 SISTEM GERAK KELAS 5 SDN PARAKAN

Quiz
•
KG - Professional Dev...
30 questions
AKM Literasi Membaca 2

Quiz
•
Professional Development
25 questions
GOL. 4 (Project Management) - Knowledge Test - BE 2023

Quiz
•
Professional Development
25 questions
Cerdas Cermat K3 PGE Lahendong

Quiz
•
Professional Development
25 questions
UJI LAPORAN KUNJUNGAN INDUSTRI

Quiz
•
Professional Development
30 questions
latihan soal ppg guru sd

Quiz
•
Professional Development
30 questions
TEMA 6 KELAS 5

Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade