Bagaimana perasaanmu setelah mengikuti pembelajaran hari ini?
Materi Genetik

Quiz
•
Biology
•
12th Grade
•
Medium
Westy Aqmarcellia Rizky
Used 5+ times
FREE Resource
9 questions
Show all answers
1.
OPEN ENDED QUESTION
30 sec • Ungraded
Evaluate responses using AI:
OFF
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Susunan terkecil dari materi genetik yang berisi perintah dan tersimpan dalam kumpulan pesan-pesan kimia yang berfungsi sebagai penentu dan mengendalikan sifat-sifat hereditas organisme adalah ...
DNA
Gen
Kromosom
RNA
Protein
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Materi genetik yang memiliki rantai ganda seperti gambar berikut ialah...
DNA
Gen
Kromosom
Protein
RNA
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 20 pts
Asam Nukleat (DNA maupun RNA) tersusun atas Nukleotida yang terdiri dari beberapa komponen berikut ini, kecuali...
Basa Nitrogen (Purin)
Gula Pentosa
Gugus Fosfat
Gugus Karboksil
Basa Nitrogen (Pirimidin)
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Benang-benang dalam inti sel yang mampu menyerap warna dan pembawa sifat keturunan yang terdiri dari asam nukleat (DNA/RNA) dan protein serta tersusun atas kromatid dan memiliki sentromer seperti yang ditunjukkan oleh gambar disebut ....
DNA
Gen
Kromosom
Protein
RNA
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Dari gambar tersebut, basa nitrogen penyusun RNA ialah, kecuali...
Adenin (A)
Guanin (G)
Sitosin (C)
Timin (T)
Urasil (U)
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Asam nukleat berupa makromolekul polinukleotida yang
berfungsi dalam sintesis protein seluler dan menggantikan
DNA (asam deoksiribonukleat) sebagai pembawa kode
genetik dalam beberapa hal, berupa rantai tunggal yang
tidak berpilin karena dibentuk melalui transkripsi
fragmen-fragmen DNA ialah...
DNA
Gen
Kromosom
Protein
RNA
8.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 20 pts
Perbedaan antara DNA dan RNA ialah, kecuali...
Komposisi Gula (Gula Pentosa)
Basa Nitrogen (Purin)
Basa Nitrogen (Pirimidin)
Struktur (Untaian Rantai)
Fungsi (Peran)
9.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Dari gambar, basa nitrogen penyusun DNA ialah, kecuali...
Adenin (A)
Guanin (G)
Sitosin (C)
Timin (T)
Urasil (U)
Similar Resources on Wayground
10 questions
untitled

Quiz
•
12th Grade - University
13 questions
Uji Pemahaman Materi Genetik

Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
Remidi Materi Genetik Kelas 12

Quiz
•
12th Grade
10 questions
SUBSTANSI MATERI GENETIK

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Menjelajahi Dunia Genetik

Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
Uji Pemahaman Materi Genetik

Quiz
•
12th Grade
12 questions
UH Materi Genetik

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Kuis Genetika

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade