TOPIK 7 - MATERI VALIDASI SOLUSI DAN KINERJA SOLUSI
Quiz
•
Education
•
University
•
Hard
Andri Saputra
Used 3+ times
FREE Resource
5 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
1. Ketika melakukan penyelidikan terhadap keluaran solusi yang
cacat/tidak sempurna, proses mana yang tidak dilakukan
seorang analis bisnis:
a. Pengukuran terhadap keluaran sistem
b. Berkoordinasi dengan pihak tester/quality control
c. Berkoordinasi dengan programmer untuk memastikan
sistem sesuai dengan persyaratan yang disetujui pemangku
kepentingan
d. Berkolaborasi dengan pemangku kepentingan untuk
merencanakan, mengembangkan, dan melaksanakan uji
terima dengan pengguna
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
2. Saat mengukur kinerja solusi, aspek manakah yang tidak
termasuk pengukuran kualitatif?
a. Penempatan komponen antarmuka sistem yang
memudahkan pengguna
b. Berkurangnya langkah prosedur penggunaan akibat
perubahan proses bisnis
c. Kualitas sistem diukur dari waktu responnya (response
time)
d. Perbaikan tampilan resolusi multimedia pada suatu sistem
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
3. Beberapa rekomendasi umum untuk meningkatkan nilai solusi
antara lain adalah sebagai berikut, kecuali:
a. Penghapusan redundansi
b. Perubahan organisasi
c. Penambahan biaya implementasi
d. Tidak melakukan apa pun
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
4. Metoda/alat bantu yang mungkin dibutuhkan untuk
menentukan penyebab atau sumber masalah yang mendasari
varian yang signifikan dalam suatu solusi adalah:
a. SWOT Analysis
b. Root Cause Analysis
c. Requirement Traceability Matrix
d. Data Dictionary
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
5. Ketika melakukan analisis data kinerja, apa yang perlu
dipertimbangkan seorang Analis Bisnis?
a. Periode waktu pengumpulan data untuk mencegah
anomali
b. Ukuran sampel yang cukup besar selama jangka waktu
yang cukup
c. Berkomunikasi dengan pemangku kepentingan untuk
membahas anomali data
d. Pencatatan anomali pada tren data
Similar Resources on Wayground
10 questions
KUIS DEMOKRASI TERPIMPIN
Quiz
•
12th Grade - University
10 questions
Perkembangan Peserta Didik
Quiz
•
University
10 questions
pengajian am
Quiz
•
University
10 questions
Kesepakatan Di Sekolah
Quiz
•
University
10 questions
QUIZ JAWI
Quiz
•
University
10 questions
SWOT
Quiz
•
University - Professi...
10 questions
Post Test Metopen part 3
Quiz
•
University
10 questions
KUP Taxation
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Education
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
22 questions
FYS 2024 Midterm Review
Quiz
•
University
20 questions
Physical or Chemical Change/Phases
Quiz
•
8th Grade - University
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
12 questions
1 Times Tables
Quiz
•
KG - University
20 questions
Disney Trivia
Quiz
•
University
38 questions
Unit 6 Key Terms
Quiz
•
11th Grade - University