Asesmen Sumatif Akhir Semester
Quiz
•
Science
•
9th Grade
•
Hard
Midian R. Siregar, S.Pd., Gr.
Used 7+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Pada saat proses pewarisan sifat, hal-hal yang diwariskan oleh induk/orang tua kepada keturunannya adalah ....
sikap
sifat
penyakit
sifat dan penyakit
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
Materi Genetik berada pada seluruh bagian tubuh makhluk hidup. Berikut merupakan letak materi genetik pada makhluk hidup yang benar adalah ....
Individu - Sistem Organ - Organ - Jaringan - Inti Sel - Kromosom - Sel - DNA - Gen
Individu - Sistem Organ - Organ - Jaringan - Sel - Inti Sel - Gen - Kromosom - DNA
Individu - Jaringan - Sistem Organ - Organ -Sel - Inti Sel - Kromosom - DNA - Gen
Individu - Sistem Organ - Organ - Jaringan - Sel - Inti Sel - Kromosom - DNA - Gen
3.
MULTIPLE SELECT QUESTION
1 min • 5 pts
Materi genetik terdiri atas 2 asam nukleat yang tersusun dari protein yaitu DNA dan RNA. Pernyataan berikut yang merupakan perbedaan DNA dan RNA yang benar adalah ....
(Pilihlah 2 jawaban yang benar)
Gugus gula DNA berupa ribosa sedangkan gugus gula RNA berupa deoksiribosa
DNA berupa rantai ganda sedangkan RNA berupa rantai tunggal
DNA berfungsi untuk mewariskan sifat sedangkan RNA berfungsi mensintesis protein
Basa nitrogen DNA adalah A G U C sedangkan basa nitrogen RNA AGTC
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 5 pts
DNA dan RNA tersusun atas nukleotida dan nukleosida. Hal berikut yang membedakan nukleotida dan nukleosida adalah pada nukleosida tidak memiliki satu komponen gugus yang dimiliki oleh nukleotida yaitu ....
Gugus fosfat
Gugus gula
Gugus basa nitrogen
Gugus asam nukleat
5.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 5 pts
Basa nitrogen penyusun RNA terdiri atas 4 yaitu 1) adenin - 2) guanin - 3) .............. - 4) sitosin.
Basa nitrogen ketiga penyusun RNA yang benar adalah ....
6.
MULTIPLE SELECT QUESTION
1 min • 5 pts
Basa nitrogen DNA terdiri atas 2 basa yaitu basa purin dan basa pirimidin. Basa pirimidin penyusun DNA yang benar adalah ....
(Pilihlah 2 jawaban yang benar)
guanin
sitosin
adenin
timin
7.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 5 pts
Rambut lurus dan keriting, warna kulit hitam, putih dan sifat-sifat lainnya merupakan sifat yang tampak yang merupakan perwujudan ekspresi gen disebut dengan sifat ....
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Soal UH Materi Pewarisan Sifat
Quiz
•
9th Grade
20 questions
Quiz Sifat Asam dan Basa 1
Quiz
•
9th Grade
20 questions
pewarisan sifat AR
Quiz
•
9th Grade
20 questions
TO3IPABio
Quiz
•
9th Grade
20 questions
Pewarisan Sifat Makhluk Hidup
Quiz
•
9th Grade
20 questions
Sistem Perkembangbiakan Tumbuhan dan Hewan
Quiz
•
9th Grade
20 questions
Pewarisan Sifat
Quiz
•
9th Grade
20 questions
PH BAB 3 Pewarisan Sifat
Quiz
•
9th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Science
10 questions
Exploring Newton's Laws of Motion
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Chemical and Physical Changes
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring the States of Matter
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring the States of Matter and Thermal Energy
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring Light and Waves Concepts
Interactive video
•
6th - 10th Grade
16 questions
3.4 Biogeochemical Cycles
Quiz
•
9th Grade
21 questions
Cell Organelles
Quiz
•
9th Grade
10 questions
Exploring Weathering, Erosion, and Deposition Processes
Interactive video
•
6th - 10th Grade