Quizizz Perdagangan Luar Negeri

Quiz
•
Other
•
University
•
Hard

Imron Rosady
Used 2+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Apa itu Kargo?
Semua benar
Muatan yang akan dikirim dari suatu tempat ke tempat yang lainnya, menggunakan moda transportasi darat, laut dan udara
Muatan yang akan diterima dari suatu tempat menggunakan moda transportasi darat, laut dan udara
Muatan yang akan dikirim dari suatu tempat ke tempat yang lainnya, hanya menggunakan moda transportasi laut
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Hidden Dangerous Goods/Hidden Dangerous adalah barang-barang yang kita gunakan dalam keseharian, namun komponennya mengandung DG?
Handphone dan powerbank
Diving equipment dan life Vest (Jaket pelampung)
Logistik (bahan-bahan konsumsi)
Organ tubuh manusia
3.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 10 pts
Bagaimana peran teknologi berkontribusi dalam manajemen kargo internasional
Teknologi seperti Internet of Things (IoT), pelacakan real-time
Sistem manajemen rantai pasokan berbasis digital
Semua Benar
Meningkatkan visibilitas, efisiensi, dan keamanan dalam pengelolaan kargo internasional
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Mengapa proses ekspor impor antar negara sangat diminati
Suatu negara tidak dapat memenuhi semua kebutuhannya sendiri
Suatu negara bersahabat
Suatu negara mencari cuan saja
Suatu negara berlebih dalam produksi barang tersebut
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Hair oil, fuel gas, paint, dan produk sehari-hari lainnya yang mengandung bahan berbahaya, masuk dalam kategori komponen
Semua Benar
Dangerous Goods
Hidden Dangerous Goods
Valuable Goods
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Klasifikasi Dangerous Goods terbagi dalam 9 kelas. (Non-Flammable) Gas tidak mudah terbakar adalah Oksigen bertekanan, Helium, dan Nitrogen, masuk dalam klasifikasi DG kelas
Kelas 2
Kelas 3
Kelas 4
Kelas 2 & kelas 3
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Peralatan kantor, alat-alat rumah tangga, pakaian, tekstil, alat olahraga, kebutuhan sehari-hari dan sejenisnya masuk dalam kargo jenis
Special Kargo
Urgenity Kargo
Priority Kargo
General Kargo
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Akuntansi Biaya

Quiz
•
University
10 questions
Dasar Sistem Transportasi (Week 9)

Quiz
•
12th Grade - University
7 questions
CHAPTER 3 - POPQUIZ

Quiz
•
University
8 questions
IMPACTOS AMBIENTALES Y TERRITORIALES AEROPUERTOS E INCLUSIÓN

Quiz
•
University
10 questions
Ekonomi Mikro & Makro

Quiz
•
University
12 questions
Teori Manajemen Kelas

Quiz
•
University
10 questions
Kuis ke-3 PBD

Quiz
•
University
10 questions
SAT 3014 QUIZ (CHAPTER 5)

Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade