
Latihan UAS FARFIS
Quiz
•
Biology
•
University
•
Medium
Nurul Hidayatri
Used 8+ times
FREE Resource
Enhance your content
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Alat yang digunakan untuk menentukan aliran cairan semisolid adalah
Viscometer kapiler
Magnetic stirer
Bola Jatuh
A dan B Benar
A dan C Benar
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa yang dimaksud dengan disolusi
Pergerakan partikel dari daerah berkepadatan tinggi ke daerah berkepadatan rendah.
Pelarutan zat aktif dari sediaan pada waktu tertentu
Pergerakan partikel yang tidak memerlukan energi.
Proses pemisahan dua zat yang awalnya tercampur.
Proses pemisahan partikel dalam zat cair.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Yang termasuk dalam zat yang membentuk koloid hidrofil jika didispersikan kedalam air
Belerang
Sol Fe (OH)3
Mayones
Agar-agar
Susu
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sistem koloid berikut termasuk golongan emulsi, kecuali
Alkohol 70 %
Susu
Minyak ikan
Santan
Mayones
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di bawah ini yang merupakan kerugian dari sediaan emulsi yaitu
Memerlukan keahlian khusus dalam formulasi dan pembuatan sediaan
Dapat digunakan dalam pembuatan senyawa yang larut lemak/minyak
Telah diterapkan dalam pembuatan kosmetika
Emulsi dapat menutupi rasa dan bau dari senyawa obat
Aksi emulsi dapat diperpanjang dan efek emollient lebih besar daripada jika dibandingkan dengan sediaan lain.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ketidakstabilan emulsi dimana sediaan berpisah dan fase terdispersi bergerak keataspermukaan sediaan disebut
Creaming
Sedimentasi
Flokulasi
Koalesence
Inversi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Suatu sediaan granul obat seberat 0,6 g dan luas permukaannya 0,3 x 104 cm2) dibiarkan melarut dalam 500 ml air pada 25 oC. Setelah 2 menit, jumlah yang ada dalam larutan adalah 0,52 gram. Kuantitas D/h dikenal sebagai konstanta laju disolusi, k. Jika kelarutan Cs dari obat tersebut adalah 15 mg/ml pada suhu 25 oC, berapa kah k, (Co = kondisi sink)
96,22 x 10-5
9,622 x 10-4
0,962 x 10-4
96,22 x 105
9,622 x 104
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
25 questions
Farmakokinetik farmakodinamik
Quiz
•
1st Grade - University
18 questions
PTS BIOLOGI KELAS XII
Quiz
•
12th Grade - University
20 questions
SUD43TLM
Quiz
•
University
25 questions
Ulangan Harian tentang Anabolisme
Quiz
•
12th Grade - University
20 questions
sistem endokrin
Quiz
•
KG - Professional Dev...
19 questions
Ulangan Harian Biologi XII
Quiz
•
University
15 questions
Sistem Imun Quiz
Quiz
•
University
20 questions
Sistem Biologi dan bioenergetika
Quiz
•
University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade