PH tema 2 muatan IPA

Quiz
•
Biology
•
6th Grade
•
Medium
ULFAH SITI
Used 1+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tumbuhan di samping dilihat dari tempat hidupnya disebut tumbuhan…
xerofit
hidrofit
higrofit
halofit
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Gambar di samping merupakan tumbuhan yang mempunyai rambut halus atau gelugut di permukaan batang maupun daunnya yang bertujuan untuk...
mengapung di air
mengambil oksigen dari udara
menjaga keseimbangan agar tidak terbalik
melindungi diri dari pemangsa karena menimbulkan rasa gatal jika disentuh
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Cara melindungi diri pohon sawo adalah dengan...
menghasilkan getah jika tergores
memiliki daun yang lebar dan tipis
memiliki daun yang berbentuk duri
menghasilkan racun
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Gambar hewan di samping menyesuaikan diri dengan cara...
mimikri
autotomi
kamuflase
menggulungkan diri
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Fungsi punuk unta adalah...
untuk keseimbangan tubuh
menyerap lebih banyak air dari minuman
tempat pegangan penunggang unta
cadangan lemak yang dapat dipecah menjadi energi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Cecak melindungi dirinya dengan ...
autotomi
kamuflase
mengeluarkan bau yang tidak enak
mengeluarkan racun
7.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 1 pt
Manfaat akar tunjang bagi tumbuhan bakau adalah...
mencari oksigen di lingkungannya
mengambil air
menopang tumbuhan dari hempasan ombak
untuk berkembangbiak
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Adaptasi Makhluk Hidup

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Latihan IPA KD 3.3 - Tema 2 (Level 6)

Quiz
•
6th Grade
15 questions
IPA (USBN SD) KLS 6

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Latihan soal IPA SAS kelas 6

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Perkembangbakan Tumbuhan Generatif dan Vegetatif

Quiz
•
6th Grade
15 questions
latihan ipa Quiz

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Latihan OSN IPA 1

Quiz
•
5th Grade - University
20 questions
Adaptasi Makhluk Hidup

Quiz
•
5th - 6th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade