Catatan singkat mengenai jalannya rapat serta hal yang dibicarakan dan diputuskan disebut dengan...
Notula Pertemuan/Rapat

Quiz
•
Other
•
12th Grade
•
Medium
Dian Sari
Used 2+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Note
Noted
Notula
Notulis
Notulensi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Seseorang yang mencatat hasil dari jalannya diskusi dari mulai awal hingga selesai disebut dengan...
Notulis
Notulensi
Note
Noted
Notula
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Berikut ini beberapa tugas dan peranan notulis, kecuali...
Mendokumentasikan catatan tentang diskusi yang telah dilakukan
Mencatat topik permasalahan
Mencatat waktu dan tempat diskusi berlangsung
Mencatat jumlah pembicara rapat
Mencatat segala proses yang berlangsung dalam diskusi
4.
MULTIPLE SELECT QUESTION
30 sec • 10 pts
Berikut ini beberapa persiapan dalam membuat notula rapat antara lain sebagai berikut, kecuali...
Memahami prosedur rapat sebelum rapat dimulai
Menyediakan buku-buku referensi yang menunjang materi rapat
Menyediakan konsumsi makanan dan minuman
Menyediakan alat tulis kertas atau personal computer
Menyediakan kaset rekaman bila ada pembicaraan yang tidak dapat ditulis
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Untuk mempersingkat waktu pengiriman, dokumen hasil rapat dikirimkan dengan internet melalui...
Blog
Chatting
Faksimile
Telephone
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Notula lengkap tentang semua pembicaraan dalam rapat, tanpa ditambah ataupun dikurangi disebut...
Notula resume
Notula Verbatim
Memo
Risalah
Agenda
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 10 pts
Berikut komponen yang tidak terdapat dalam notula yaitu...
Judul
Memo
Waktu dan tempat
Pembuat
Agenda Rapat
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
7 questions
Remidial PAS Basasin Diskusi Panel

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Notula Rapat Quiz

Quiz
•
12th Grade
10 questions
QUIZ PENGELOLAAN RAPAT XI MP 4

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
Bahasa Indonesia Kelas 12

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Kearsipan

Quiz
•
12th Grade
10 questions
UH KD 3.15

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Sistem Buku Besar dan Kertas Kerja Perusahaan Jasa

Quiz
•
9th - 12th Grade
14 questions
Penyelenggaraan Rapat

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade