Mengutamakan Kejujuran dan Menegakkan Keadilan

Quiz
•
Education
•
9th - 12th Grade
•
Hard
Pandi Hermawan
Used 1+ times
FREE Resource
5 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berperilaku jujur di sekolah, sama pentingnya dengan berperilaku jujur di
rumah. Seorang peserta didik hendaknya jujur kepada ....
bapak dan ibu guru saja
teman sekelas dan karyawan
bapak dan ibu guru, karyawan dan teman
teman, karyawan, dan penjaga kantin
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Orang yang adil adalah orang yang memihak kepada ....
teman dekat
persamaan suku
organisasi
kebenaran
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Allah Swt. menegaskan bahwa kebencian terhadap suatu golongan, atau
individu, janganlah menjadi pendorong untuk bertindak tidak adil. Ini
menjadi bukti bahwa Islam ....
menjunjung tinggi keadilan
keras dalam segala hal
memihak kepada kaum mayoritas
membela orang kafir
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Menurut Q.S. al-Maidah/5 ayat 8, Allah Swt memerintahkan untuk berperilaku
adil, karena ....
menghindari kekacauan
lebih dekat kepada rakyat
Allah Swt membela kaum kafir
lebih dekat kepada takwa
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di antara contoh penerapan perilaku adil di masyarakat adalah sebagai
berikut, kecuali ....
bertutur kata yang sopan kepada tetangga
menjaga nama baik tetangga
memberikan hak kepada tetangga
membiarkan tetangga yang sakit
Similar Resources on Wayground
10 questions
Tatabahasa Thn 3

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Pengadaan Pegawai

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Pengenalan norma dalam Kehidupan Sehari-hari

Quiz
•
10th Grade
5 questions
Penghargaan Pegawai - XII AP

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Ulangan Harian Akidah Akhlak

Quiz
•
9th Grade
10 questions
PENALARAN LOGIS

Quiz
•
7th Grade - Professio...
10 questions
soal QH Kelas XI.F1,2 Patuh dan Hormat pada Orang Tua dan Guru

Quiz
•
4th Grade - University
10 questions
EVALUASI PELAJARAN 6 (TOLERANSI DAN MEMAHAMI PERBEDAAN)

Quiz
•
9th - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade