Dampak Sosial Informatika
Quiz
•
Computers
•
9th - 12th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
Akhmad Subkhi
Used 10+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
39 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hak Paten diberikan kepada inventor dengan ketentuan sebagai berikut:
(1) Berlaku 20 Tahun
(2) Berlaku 10 Tahun untuk paten sederhana
(3) Berbeda di berbagai negara
(4) Berlaku sama di seluruh negara
Ketentuan yang tepat ditunjukan oleh nomor …..
(1), (2), (3), dan (4)
(1),(2),dan (4)
(1),(2) dan (3)
(1) dan (4)
(1) dan (3)
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Merek Dagang dapat ditampilkan dalam bentuk susunan dari hal berikut, kecuali…
kata
logo
nama
gambar
jenis huruf yang digunakan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut tipe hak kekayaan intelektual yang ada pada sebuah perangkat lunak.
(1) Paten
(2) Merek Dagang
(3) Rahasia Dagang
(4) Hak cipta
Tipe Hak kekayaan intelektual yang tepat ditunjukkan oleh nomor…
(1) dan (2)
(1) dan (3)
(1) dan (4)
(1),(2) dan (4)
(1),(2), (3) dan (4)
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Lisensi yang dijual kepada produsen perangkat keras dan dijual kembali sebagai paket bersama-sama perangkat keras adalah….
OEM
Freeware
Shareware
Crippleware
Demo Software
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seorang CEO ingin mengetahui penyebab penjualan menurun di suatu daerah . CEO tersebut ingin mendapatkan informasi yang dia inginkan dari data-data yang ada . Bagian yang bertanggungjawab untuk membantu CEO tersebut adalah ….
Social Media Specialist
Digital Specialist
System Analist
Data Engineer
Data Analyst
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang bukan merupakan dampak positif media sosial adalah…
dapat bertemu dengan teman lama
dapat digunakan untuk berbagi berita
dapat digunakan untuk mengekspresikan diri
dapat digunakan untuk berjualan
dapat digunakan untuk mengumpulkan data dari pengguna lain
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tindakan yang membuat pertemuan antara keluarga atau teman menjadi kurang berkualitas yang berhubungan dengan kehadiran teknologi adalah ….
seseorang berbicara terlalu banyak
makanan dan minuman yang kurang sesuai
tempat yang kurang sesuai
banyaknya pelaku phubbing
tidak pandai bersosialisasi
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
40 questions
Excel kelas 8_40 Soal
Quiz
•
12th Grade
40 questions
ASJ TKJ Debian 8.0
Quiz
•
11th Grade
40 questions
MID EXAM GRAPHIC DESIGN
Quiz
•
11th Grade
42 questions
Kisi-kisi Informatika
Quiz
•
9th Grade
40 questions
Sumatif TIK Informatika X
Quiz
•
10th Grade
35 questions
Latihan Ujian Sekolah TIK SMP
Quiz
•
9th Grade
40 questions
Pemrograman Dasar Kelas X
Quiz
•
10th Grade
40 questions
TEKNIK KOMPUTER & JARINGAN X
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
