PENDIDIKAN AGAMA ISLAM X
Quiz
•
Religious Studies
•
University
•
Medium
Handriya Masruroh
Used 109+ times
FREE Resource
13 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Mahabbah kepada Allah Swt. harus dimiliki oleh setiap umat Islam. Seseorang yang mahabbah kepada Allah Swt. bearti siap untuk . . .
Menjalankan ibadah
Melaksanakan perintah
Menjadi hamba Allah
Meninggalkan larangannya
Mengendalikan Hawa Nafsu
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Perhatikan peryataan berikut.
1) Dani langsung melakukan salat, ketika azan dikumandangkan
2) Fajri mengusir seseorang yang meminta minta
3) Deni mengikuti teman yang bolos sekolah
4) Nina berpuasa, ketika bulan Ramadhan tiba.
5) Zaki menyisihkan rezekinya untuk sedekah
Berdasarkan peryataan tersebut, yang merupakan tanda-tanda khauf kepada Allah Swt. ditunjukkan oleh nomor .. . .
1), 2), dan 3)
1), 4), dan 5)
2), 3), dan 4)
2), 4), dan 5)
3) , 4), dan 5)
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Ayat tersebut menunjukkan bahwa di antara syarat seseorang raja' kepada Allah Swt. adalah. . .
Bekerja keras dan bertanggung jawab
Bersikap hidup sederhana dan qanaah
Melakukan sholat lima waktu dengan doa yang khusuk
Berteman dengan baik dan santun
Beramal shaleh dan tidak melakukan perbuatan syirik
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Setiap waktu selalu berhati-hati terhadap kehidupan yang terjadi sehingga selalu mengucapkan istigfar. Setiap malam yang hening selalu bertaubat karena meyakini kematian datang secara mendadak. Setiap melakukan kebaikan selalu disembunyikan karena khawatir pahala kebaikan tersebut berkurang bahkan hilang.
Peryataan tersenbut menunjukkan bagian dari sikap. . .
Khauf kepada Allah Swt.
Sabar kepada Allah Swt.
Tawakal kepada Allah Swt.
Mahabbah kepada Allah Swt.
Qanaah kepada Allah Swt.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Setelah lulus SMA, diki mencoba daftar di universitas ternama. Ia mempersiapkan dirinya dengan belajar sungguh-sungguh. Ketika hari ujian masuk perguruan tinggi tiba, ia sudah siap mengerjakan soal-soal yang akan diujikan. Tetapi kehendak Allah Swt. tidak seperti yang diharapkan. Ia mengalami kecelakaan sehingga tidak dapat mengikuti ujian tersebut. Diki sangat kecewa dengan yang dialaminya. Ia berputus asa tidak mau melanjutkan kependidikan lagi. Sikap Diki tersebut tidak dapat disebut dengan tawakal karena ia . . .
Berserah diri kepada Allah setelah berusaha
Mendekatkan diri kepada Allah
Melakukan segala kegiatan karena Allah Swt.
Tidak Rida terhadap segala ketentuan Allah Swt
Tidak bersungguh- sungguh dalam usahanya
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Ketika akan melakukan kecurangan dalam pertandingan Basket, Farel merasa takut jika Allah akan marah kepadanya. Sikap yang diamalkan Farel merupakan pengamalan dari... .
Roja'
Khouf
Tawakal
Ikhlas
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Pada acara perkemahan, Yusuf yang jatuh cinta kepada Ainun. Tiba-tiba Ainun keluar dari tendanya karena ada keperluan.secara kebetulan mereka bertemu di sebuah padang sahara, yusuf yang jatuh cinta kepada Ainun Tiba" mengungkapkan perasaannya kepada Ainun. Tetapi Ainun Berkata
Ainun: Lihatlah! Apakah semua orang sudah tidur
Yusuf: Ya, Semua telah tidur dengan nyenyak
Ainun: Orang" tertidur dan tidak melihat kita, tapi Allah swt akan melihat semua perbuatan kita.
Sikap yang dilakukan oleh Ainun merupakan Implementasi dari sikap.........
Tawakal
Pesimis
Khauf
Raja'
Mahabbah
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
Pusat Peradaban Bani Umayyah
Quiz
•
7th Grade - University
10 questions
Penilaian Harian 1 Qur-dits
Quiz
•
9th Grade - University
10 questions
KKQ Tingkatan 2 : Ulum Al-Quran ( Asbabun Nuzul)
Quiz
•
1st Grade - University
13 questions
Beriman kepada malaikat
Quiz
•
KG - University
15 questions
METODE PENYELIDIKAN DAKWAH
Quiz
•
University
15 questions
KUIZ TOPIK 1 CTU092
Quiz
•
University
12 questions
KUIZ NUZUL AL QURAN ( Tahap 1)
Quiz
•
University
10 questions
BIDANG AQIDAH-PAI T2
Quiz
•
2nd Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Religious Studies
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
22 questions
FYS 2024 Midterm Review
Quiz
•
University
20 questions
Physical or Chemical Change/Phases
Quiz
•
8th Grade - University
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University
7 questions
Force and Motion
Interactive video
•
4th Grade - University
12 questions
1 Times Tables
Quiz
•
KG - University
20 questions
Disney Trivia
Quiz
•
University
38 questions
Unit 6 Key Terms
Quiz
•
11th Grade - University