Topik 1 Urutan Posisi
Quiz
•
Mathematics
•
12th Grade
•
Hard
Renhard simamora
Used 5+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Rahmat, Rina, Reni, Rendra, dan Raharja adalah siswa kelas VIII SMP Ramandika. Mereka selalu belajar bersama dalam satu grup belajar. Hari ini pembagian hasil ujian Kimia dan nilai mereka cukup memuaskan. Hasilnya nilai Rahmat lebih dari nilai Reni, Nilai Raharja kurang dari nilai Rendra. Tidak ada anak nilainya sama. Anak yang nilainya tinggi akan menjadi ketua grup.
Jika Rina berada pada peringkat ketiga diantara lima siswa tersebut...
Raharja bukan pada urutan pertama
Rahmat bukan pada urutan kedua
Rendra pada urutan pertama
Reni pada urutan keempat
Reni adalah yang terakhir
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Jika yang menjadi ketua grup adalah Rahmat maka....
Nilai Reni lebih dari nilai Rendra
Nilai Raharja kurang dari nilai Reni
Nilai Rina kurang dari nilai Rahmat
Nilai Rendra adalah yang tertinggi
Nilai Raharja adalah yang terendah
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Jika nilai Reni lebih dari nilai Rendra maka....
Rahmat adalah yang nilainya tertinggi
Rina nilainya paling bawah
Nilai Rendra lebih dari nilai Rahmat
Nilai Rina lebih dari Rendra
Nilai Reni lebih dari nilai Raharja
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Jika nilaiRaharja lebih dari nilai Reni maka....
Nilai Raharja lebih dari nilai Rahmat
Nilai Rina lebih dari nilai Reni
Nilai Reni adalah yang terendah
Nilai Reni kurang dari nilai Rendra
Nilai Rina adalah yang tertinggi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Dalam rangka menyemarakkan hari jadi kota Langka diadakan lomba lari. Ani, Budi, Cintia, Dadang, Erna, dan Farhan adalah peserta lomba tersebut. Dadang lebih cepat dari Erna. Farhan tidak lebih cepat daripada Cintia, namun ia lebih cepat dibandingkan dengan Budi. Erna memiliki kecepatan yang hampir setara dengan Ani, sehingga Ani selalu berada tepat dibelakang Erna. Setelah lomba selesai semua peserta diberi label nomor 1 sampai 6 yang menandakan bahwa nomor 1 adalah yang tercepat dan sebaliknya. Tidak ada anak yang kecepatan larinya sama.
Cintia tidak dapat berada pada nomor....
Satu
Dua
Tiga
Empat
Lima
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Dalam rangka menyemarakkan hari jadi kota Langka diadakan lomba lari. Ani, Budi, Cintia, Dadang, Erna, dan Farhan adalah peserta lomba tersebut. Dadang lebih cepat dari Erna. Farhan tidak lebih cepat daripada Cintia, namun ia lebih cepat dibandingkan dengan Budi. Erna memiliki kecepatan yang hampir setara dengan Ani, sehingga Ani selalu berada tepat dibelakang Erna. Setelah lomba selesai semua peserta diberi label nomor 1 sampai 6 yang menandakan bahwa nomor 1 adalah yang tercepat dan sebaliknya. Tidak ada anak yang kecepatan larinya sama.
Jika Cintia selalu tepat di depan Erna maka urutan yang benar dimulai dari yang paling cepat adalah....
Cintia – Erna – Ani – Dadang – Farhan – Budi
Dadang – Cintia – Erna – Farhan – Budi – Ani
Cintia – Erna – Dadang – Ani – Farhan – Budi
Dadang – Budi – Cintia – Erna – Ani – Farhan
Dadang – Cintia – Erna – Ani – Farhan – Budi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
3 mins • 1 pt
Dalam rangka menyemarakkan hari jadi kota Langka diadakan lomba lari. Ani, Budi, Cintia, Dadang, Erna, dan Farhan adalah peserta lomba tersebut. Dadang lebih cepat dari Erna. Farhan tidak lebih cepat daripada Cintia, namun ia lebih cepat dibandingkan dengan Budi. Erna memiliki kecepatan yang hampir setara dengan Ani, sehingga Ani selalu berada tepat dibelakang Erna. Setelah lomba selesai semua peserta diberi label nomor 1 sampai 6 yang menandakan bahwa nomor 1 adalah yang tercepat dan sebaliknya. Tidak ada anak yang kecepatan larinya sama.
Anak yang mungkin sebagai yang terlambat adalah....
Cintia
Dadang
Erna
Ani
Farhan
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
ATURAN PENCACAHAN
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Statistik SMA Kelas XI
Quiz
•
11th - 12th Grade
10 questions
MATEMATIKA SMK : PELUANG (bag.1)
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Statistik 2
Quiz
•
10th - 12th Grade
10 questions
Menghitung Rata-Rata
Quiz
•
12th Grade
15 questions
Quiz Pendidikan Pancasila
Quiz
•
3rd Grade - University
9 questions
Logika Matematika
Quiz
•
12th Grade
8 questions
Remedial Logika Matematika
Quiz
•
11th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Mathematics
29 questions
CCG 2.2.3 Area
Quiz
•
9th - 12th Grade
9 questions
Geometry and Trigonometry Concepts
Interactive video
•
9th - 12th Grade
17 questions
Analyze Real-World Inequalities and Graphs
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Integer Operations
Quiz
•
6th - 12th Grade
15 questions
Exterior Angle Theorem
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Solving Absolute Value Equations
Quiz
•
11th - 12th Grade
20 questions
AA Unit 2 Review: Linear Programming
Quiz
•
9th - 12th Grade
18 questions
Algebra C&C Unit 2 Vocab Quiz
Quiz
•
9th - 12th Grade