Pernyataan kesanggupan dari seorang pegawai negeri sipil yang diikrarkan di depan pejabat yang berwenang dan juga Tuhan, bahwa akan mentaati segala keharusan dan segala larangan sebagaimana ditentukan dalam ketentuan perundang-undangan yang berlaku disebut ….
Sumpah Janji Pegawai

Quiz
•
Education
•
11th Grade
•
Medium

Mutayunah Spd
Used 28+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Asumsi
Presepsi
Sumpah/Janji
Kesepakatan
Komitmen
2.
MULTIPLE SELECT QUESTION
1 min • 1 pt
Dibawah ini yang tidak termasuk tujuan dilaksanakannya sumpah atau janji pegawai adalah…
Membina pegawai yang bersih dan jujur dan sadar akan tanggung jawabnya
Agar pegawai menaati dan menerapkannya saat mengemban tugas
Agar pegawai setia dan taat terhadap pancasila, UUD 1945 dan pemerintah
Agar pegawai merasa terbebani dalam melaksanakan Tugas
Agar pegawai dapat disiplin dalam melaksanakan tugas
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Dibawah ini yang tidak termasuk ketentuan dalam menyelenggarakan sumpah / janji pegawai adalah ….
Harus Ada pejabat pengambil sumpah
Harus dilaksanakan di gedung pertemuan
Harus Ada saksi minimal dua orang
Harus Ada rohaniawan dan tamu undangan
Harus Ada pegawai yang mengangkat sumpah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berita acara pengambilan sumpah/janji pegawai ditandatangani oleh …
Pejabat Pengambil sumpah, 2 orang saksi dan pegawai yang bersangkutan
Pembina Upacara, 2 orang saksi dan pegawai yang bersangkutan
Tamu undangan, 2 orang saksi dan pegawai yang bersangkutan
Rohaniawan, 2 orang saksi dan pegawai yang bersangkutan
Pimpinan, 2 orang saksi dan pegawai yang bersangkutan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Dibawah ini yang tidak termasuk isi dari sumpah/janji pegawai adalah ….
Setia dan taat sepenuhnya kepada Pancasila, Undang-Undang Dasar 1945
Menaati segala peraturan perundang-undangan yang berlaku
Menjunjung tinggi kehormatan Negara, Pemerintah, dan martabat Pegawai Negeri
Mengutamakan kepentingan sendiri, seseorang atau golongan
Memegang teguh rahasia sesuatu yang menurut sifatnya atau menurut perintah
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Berita acara pengambilan sumpah/janji pegawai dibuat rangkap tiga yaitu untuk …
Pegawai yang bersangkutan, Arsip Instansi dan Badan Kepegawaian Negara
Pegawai yang bersangkutan, Saksi dan Badan Kepegawaian Negara
Pegawai yang bersangkutan, Rohaniawan dan Badan Kepegawaian Negara
Pegawai yang bersangkutan, Pejabat pengambil sumpah dan Badan Kepegawaian Negara
Pegawai yang bersangkutan, Pembina upacara dan Badan Kepegawaian Negara
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Dibawah ini yang tidak termasuk susunan acara pokok pengambilan sumpah/janji pegawai adalah …
Menyanyikan Lagu Kebangsaan Indonesia Raya
Pembacaan Surat Keputusan Pengangkatan pegawai
Pemberian ucapan selamat
Pengambilan sumpah/janji pegawai
Penandatanganan berita acara pengambilan sumpah/janji pegawai
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
25 questions
A PKN

Quiz
•
4th Grade - University
25 questions
Yesus pemenuhan janji Allah

Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Challenge Konstitusi XI

Quiz
•
11th Grade
25 questions
UH Kebangkitan Nasional PPKn Kelas 8

Quiz
•
11th Grade
25 questions
OTOMATISASI TATA KELOLA SARANA DAN PRASARANA

Quiz
•
11th Grade
25 questions
BADAN USAHA (BUMN, BUMD, BUMS)

Quiz
•
11th Grade
30 questions
Penghargaan Pegawai

Quiz
•
1st Grade - University
30 questions
SOAL UJIAN MID SEMESTER GENAP BAM KELAS X

Quiz
•
10th Grade - University
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade