kelas 4 tema 3subtema 1

Quiz
•
Mathematics, Social Studies, Moral Science
•
4th Grade
•
Medium
Standards-aligned
sunarti narti
Used 39+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini perilaku yang menunjukkan kewajiban kita pada tumbuhan, kecuali . . . .
a. menanam tumbuhan di sekitar
b. menyiram tanaman secara teratur
c. memupuk tanaman secara teratur
d. menebang pohon secara sembarangan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Hak kita akan sumber daya alam tumbuhan antara lain . . . .
a. dijadikan makanan
b. menebangnya sembarangan
c. merusaknya
d. menyiramnya dengan teratur
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini hak kita sebagai manusia dalam memanfaatkan tumbuhan yang paling tepat adalah ….
Mengambil semua jenis tumbuhan sesuka hati
Mengambil 1 jenis tumbuhan saja tetapi dalam jumlah besar
Mengambil jenis tumbuhan sesuai keperluan dengan jumlah secukupnya
Mengambil hanya tumbuhan langka saja supaya terkesan mewah
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
. Berikut ini contoh sikap orang yang telah melaksanakan kewajiban dan hak terhadap tumbuhan secara seimbang adalah ….
Danu memanen pisang di kebun tetapi tidak pernah mau menanam kembali.
Edo menebang pohon yang sudah besar dan menggantinya dengan tanaman baru.
Raya memetik semua sayur-mayur di kebun hingga habis dan tidak ditanami lagi
Tiara memanen buah-buahan tetapi tidak mau merawat pohon buah tersebut
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tujuan wawancara adalah ....
menyampaikan ide
mengolah keterangan
mengumpulkan informasi
mempertahankan pendapat
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Persiapan pertama sebelum melakukan wawancara adalah menentukan ….
topik
narasumber
tempat
waktu
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Tanya jawab dengan seseorang yang diperlukan untuk dimintai keterangan atau pendapatnya mengenai suatu hal
dinamakan ....
cerdas cermat
pidato
mendongeng
wawancara
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
25 questions
KELAS 4 TEMA 2 SUB TEMA 1

Quiz
•
4th Grade
25 questions
randem soal PAS

Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
Penilaian Harian

Quiz
•
1st - 5th Grade
25 questions
SOAL IPAS KELAS 4 BAB 6 Indonesiaku Kaya Budaya

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SINONIM, ANTONIM DAN HIPONIM

Quiz
•
1st - 12th Grade
25 questions
SOAL sumatif IPAS TP 1 KELAS DIGITAL bu TINA

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SAS IPAS

Quiz
•
4th Grade - University
25 questions
Latihan Soal IPS Kelas 6 SD

Quiz
•
1st - 5th Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade