PH puisi
Quiz
•
Arts, World Languages
•
10th Grade
•
Medium

Maria Frederica Fajarwati
Used 15+ times
FREE Resource
40 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Puisi merupakan karya sastra hasil ungkapan pemikiran dan perasaan manusia yang bahasanya terikat oleh hal-hal berikut, kecuali....
ragam
irama
mantra
rima
penyusunan lirik
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Puisi lama merupakan puisi yang...
bebas
penyampaiannya terencana
berdiri sendiri
masih terikat oleh aturan-aturan
lugas dan konkret
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Bentuk karya sastra dari hasil ungkapan dan perasaan penyair dengan bahasa yang terikat irama, matra, rima, penyusun lirik dan bait, serta penuh makna. Pernyataan tersebut merupakan pengertian dari....
prosa
cepen
karya sastra
gurindam
puisi
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Buku yang memuat kumpulan puisi, baik dari seorang penyair atau beberapa penyair, pernyataan tersebut merupakan pengertian dari....
pembacaan puisi
memahami puisi
antologi puisi
penilaian puisi
menulis puisi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Puisi berjudul “aku“ merupakan karya dari....
Goenawan Muhammad
Chairil Anwar
Acep Zamzam
H.B Jasin
Sitor Situmorang
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah puisi berikut dengan saksama!
Di mana pembangunan ini
Tuan hiduo kembali
Dan bara kagum menjadi api
Di depan sekali tuan menanti
Tak gentar lawan banyaknya seratus kali
Pedang di kanan, keris di kiri
Berselubung semangat yang tak bisa mati
………
(Diponegoro: Chairil anwar)
Makna yang terkandung dalam kutipan puisi tersebut adalah….
Sekarang ini Indonesia harus membangun semangat juang para pahlawan.
Jangan gentar menghadapi masalah pembangunan apa saja.
Semangat juang para pahlawan harus diteladani dalam membangun negeri.
Pedang dan keris adalah senjata yang ampuh digunakan untuk berjuang.
Pahlawan itu tidak boleh menyerah dan tidak boleh merasa gentar.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Tuhan telah menegurmu
Tuhan telah menegurmu dengan sopan
Lewat perut anak-anak yang kelaparan
Tuhan telah menegurmu dengan cukup sopan
Lewat semayup suara azan
Tuhan telah menegurmu dengan cukup menehan kesabaran
Lewat gempa bumi yang mengguncang
Deru angina yang meruang kencang
Hujan dan banjir yang melintang pukang
Adakah kau degar?
Apip Mustafa
Puisi di atas mengungkapkan….
manusia yang melupakan Tuhan
teguran Tuhan ada yang ringan dan berat
Manusia selalu ada dalam kasih sayang
Tuhan menegur manusia melelui bencana
Siksaan Tuhan akan datang bagi orang lupa
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
35 questions
Pendidikan Seni Visual SPM
Quiz
•
7th - 12th Grade
40 questions
Ulangan Akhir Kelas X Semester 1 Bahasa Indonesia
Quiz
•
10th Grade
41 questions
Soal Pendidikan Agama Islam Kelas VII
Quiz
•
7th Grade - University
40 questions
PTS GENAP 2024
Quiz
•
10th Grade
45 questions
Konsep Budaya dan Seni
Quiz
•
10th Grade
45 questions
Bahasa Melayu SPM
Quiz
•
1st - 10th Grade
35 questions
PTS Genap Seni Budaya Kelas 7
Quiz
•
7th - 12th Grade
40 questions
Ujian Akhir Semester Genap
Quiz
•
10th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Arts
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
11 questions
NFL Football logos
Quiz
•
KG - Professional Dev...
28 questions
Ser vs estar
Quiz
•
9th - 12th Grade
29 questions
CCG 2.2.3 Area
Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
SAT Focus: Geometry
Quiz
•
10th Grade
15 questions
PRESENTE CONTINUO
Quiz
•
9th - 12th Grade