genetika
Quiz
•
Biology
•
12th Grade
•
Practice Problem
•
Hard
Wety yuningsih
Used 283+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Seorang peneliti menyilangkan galur murni kacang kapri bulat wama kuning (BBKK) dengan biji keriput warna hijau (bbkk). Ketika Fl-nya disilangkan sesamanya, keturunan F2 menghasilkan biji sejumlah 3200 buah. Secara berurutan, jumlah biji bulat warna kuning dan biji keriput warna hijau adalah ....
200 dan 600
200 dan 1200
200 dan 1800
600 dan 200
1800 dan 200
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Persilangan antara tanaman bunga warna merah (MM) dengan tanaman bunga warna putih (mm) menghasilkan F1 tanaman bunga warna merah muda. Apabila F1 disilangkan dengan sesamanya, maka kemungkinan diperoleh fenotipe F2 dengan perbandingan .....
75% merah dan 25% putih
50% merah muda dan 50% merah
75% merah muda dan 25% putih
25% merah, 50% merah muda, dan 25% putih
25% merah muda dan 75% putih
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Persilangan antara tanaman ercis berbatang tinggi dengan tanaman ercis berbatang pendek menghasilkan tanaman ercis (F1) berbatang tinggi. Apabila F1 dibiarkan menyerbuk sendiri, berapa persenkah F2 yang berbatang tinggi heterozigotik?
25 %
50 %
75 %
100 %
12,5 %
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Jika F1 disilangkan dengan padi bergenotip dan fenotip tertentu akan menghasilkan keturunan F2 seperti pada diagram, yaitu padi dengan kualitas beras pulen tahan hama (PPHH, PPHh, PpHH dan PpHh), kemungkinan genotip dan fenotip yang di silangkan dengan F1 tersebut adalah ....
pphh - pera tidak tahan hama
ppHH - pera tahan hama
PpHh - pulen tahan hama
PpHH - pulen tahan hama
PPHH - pullen tahan hama
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Rasio fenotip hasil test cross kelabu sayap panjang : hitam sayap pendek = 1 : 1. Penemuan ini menunjukkan bahwa ....
gen B, V dan gen b, v berada dalam kromososm yang sama
gen B, V dan gen b,v berada dalam kromosom yang berbeda
gen B dan V saja yang berada dalam kromosom yang sama
gen b dan v saja yang berada dalam kromosom yang sama
Drosophylla tidak mampu menghasilkan gamet yang berbeda
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Kasus yang pewarisannya sama dengan pola pewarisan gen di atas adalah ....
albino, dari gen resesif ayah dan ibunya
thalasemia, dari gen dominan ayah dan ibunya
bisu tuli, dari interaksi antara gen ayah dan ibunya
hipertrichosis, dari gen yang terpaut pada kromosom Y
hemofili, dari gen yang terpaut pada kromosom X
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Tanaman gandum bulir banyak keriput (AAbb) disilangkan dengan tanaman gandum bulir sedikit halus (aaBB) disilangkan sesamanya didapatkan keturunan F1 bulir banyak kulit halus (AaBb) kemudian F1 disilangkan dihasilkan F2. Berapa persen individu yang memoloki genotip double heterozigot (AaBb) ?
56, 25 %
50 %
25 %
18, 75 %
6, 25 %
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
sistem koordinasi
Quiz
•
10th Grade - Professi...
20 questions
EKOLOGI
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
DIHIBRID
Quiz
•
11th - 12th Grade
20 questions
ÔN TẬP KIỂM TRA GIỮA HK1- MÔN SINH HỌC (P1)
Quiz
•
9th Grade - University
20 questions
Keanekaragaman Hayati
Quiz
•
12th Grade - University
20 questions
Enzim dan Respirasi Aerob
Quiz
•
12th Grade - University
20 questions
SOAL LATIHAN GETARAN, GELOMBANG, DAN INDRA PENDENGAR.
Quiz
•
12th Grade
20 questions
Pertumbuhan dan Perkembangan Tumbuhan
Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Biology
20 questions
Food Chains and Food Webs
Quiz
•
7th - 12th Grade
17 questions
Mitosis and Cell Cycle
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Cell Transport
Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Chromosomal Mutations
Quiz
•
8th - 12th Grade
27 questions
Week 13 QUIZ Review (11/14/25) - Mitosis and Cytokinesis
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Bones of the Skeleton
Quiz
•
12th Grade
10 questions
Quick 10Q: Cell Communication
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Stages of Meiosis
Quiz
•
9th - 12th Grade
