Perhatikan bagan siklus Calvin berikut ! Berdasarkan bagan, bagian yang ditunjukkan x dan y adalah…
Anabolisme

Quiz
•
Biology
•
1st - 3rd Grade
•
Medium
Nur Risnawati
Used 49+ times
FREE Resource
6 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
RuBp dan PGAL
RuBp dan PGA
RuBp dan Glukosa
PGA dan Glukosa
PGAL dan Glukosa
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Perhatikan beberapa proses yang terjadi dalam metabolisme!
1) Asam piruvatà-->asetil Ko-A + CO2
2) Glukosa--> 2 fosfogliseraldehid
3) CO2 + RuBP --> 2 fosfogliserat
4) H2O --> 2H ++1/2 O2 + 2 e-
Reaksi yang tergolong anabolisme adalah…
(1) dan (2)
(1) dan (4)
(2) dan (3)
(2) dan (4)
(3) dan (4)
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Proses-proses yang terjadi pada fotosintesis.
1) Menghasilkan ATP, NADPH2, O2
2) Terjadi fotolisis air
3) Terjadi pengikatan CO2 oleh RuBp
4) Terjadi digrana
5) Terbentuk amilum
6) Terjadi dibagian storma
Proses yang terjadi pada reaksi terang ditunjukkan pada nomor…
1-2-4
1-2-5
2-4-5
3-4-5
3-5-6
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Perhatikan diagram proses siklus calvin (reaksi gelap) berikut !
Dari diagram tersebut dapat dijelaskan bahwa bagian nomor 1 dan 2 terjadi proses...
Sintesis dan fiksasi
Fiksasi dan sintesis
Fotolisis dan Fiksasi
Fiksasi dan Fotolisis
Fotolisis dan sintesis
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Seorang siswa melakukan percobaan Ingenhousz dengan menggunakan tumbuhan Hydrilla dimasukkan pada tabung piala berisi air dan diletakkan pada tempat yang terkena cahaya serta mengalami perlakuan sebagai berikut :
§ percobaan 1 : ditambahkan es, hingga suhu 10oC
§ percobaan 2 : ditambahkan NaHCO3
§ percobaan 3 : disungkup dengan plastik warna hijau
Dari rangkaian percobaan tersebut dapat diambil kesimpulan …
Fotosintesis menghasilkan glukosa
Suhu tidak mempengaruhi kecepatan fotosintesis
Gelembung udara paling banyak dihasilkan pada percobaan 2
Tidak terdapat gelembung udara pada setiap percobaan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
5 mins • 1 pt
Perhatikan gambar percobaan Ingenhouse berikut !
Hasil akhir dari percobaan tersebut, pada ujung corong terdapat gelembung-gelembung udara karena…
Terjadinya pembentukan CO2 yang dilakukan oleh tanaman hidrilla
Terbentuk O2 dari proses fotosintesis yang dilakukan hidrilla
Terbentuk gas hidrogen akibat pemecahan H2O
Adanya gas hasil respirasi tanaman hydrilla
Timbulnya uap air akibat paparan cahaya matahari
Similar Resources on Wayground
10 questions
organ-organ sistem ekskresi

Quiz
•
2nd Grade
10 questions
Sistem Pencernaan pada manusia kelas 8

Quiz
•
2nd Grade
10 questions
Quizizz 2

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
ipa kelas 7 materi ilmu sains

Quiz
•
3rd Grade - University
10 questions
Metabolisme Sel

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
METABOLISME

Quiz
•
3rd Grade
5 questions
fotosintesis 1

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
katabolisme

Quiz
•
3rd Grade
Popular Resources on Wayground
25 questions
Equations of Circles

Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Week 5 Memory Builder 1 (Multiplication and Division Facts)

Quiz
•
9th Grade
33 questions
Unit 3 Summative - Summer School: Immune System

Quiz
•
10th Grade
10 questions
Writing and Identifying Ratios Practice

Quiz
•
5th - 6th Grade
36 questions
Prime and Composite Numbers

Quiz
•
5th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
37 questions
Camp Re-cap Week 1 (no regression)

Quiz
•
9th - 12th Grade
46 questions
Biology Semester 1 Review

Quiz
•
10th Grade