Ciri-Ciri Pertumbuhan dan Perkembangan

Ciri-Ciri Pertumbuhan dan Perkembangan

Assessment

Interactive Video

Science

9th Grade

Hard

Created by

Haryani S.Pd

FREE Resource

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa perbedaan utama antara pertumbuhan dan perkembangan?

Pertumbuhan bersifat kualitatif, sedangkan perkembangan bersifat kuantitatif.

Pertumbuhan dapat diukur, sedangkan perkembangan tidak dapat diukur.

Pertumbuhan adalah proses menuju kedewasaan, sedangkan perkembangan adalah pertambahan ukuran sel.

Pertumbuhan bersifat reversibel, sedangkan perkembangan bersifat ireversibel.

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Urutan tahapan pembentukan manusia yang benar setelah fertilisasi adalah...

Zigot - Blastula - Morula - Gastrula

Morula - Zigot - Blastula - Gastrula

Zigot - Morula - Blastula - Gastrula

Gastrula - Blastula - Morula - Zigot

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Berikut ini adalah ciri-ciri yang menandai fase pubertas pada manusia, kecuali...

Munculnya ciri seks primer dan sekunder.

Kemampuan berbahasa meningkat drastis.

Masa peralihan dari anak-anak menuju dewasa.

Organ reproduksi mulai berfungsi.

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Hewan ovipar memiliki ciri khas dalam perkembangbiakannya. Ciri khas tersebut adalah...

Embrio berkembang di dalam telur yang ada di dalam tubuh induknya.

Nutrisi untuk embrio berasal dari induk melalui plasenta.

Telur memiliki cangkang keras dan dierami di luar tubuh induknya.

Individu baru dilahirkan setelah telur menetas di dalam tubuh induk.

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pada telur hewan ovipar, bagian putih telur atau albumen berfungsi untuk...

Sumber nutrisi utama bagi embrio.

Melindungi embrio dari guncangan dan cadangan nutrisi & air.

Tempat menyimpan kotoran embrio.

Sumber oksigen untuk embrio.

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa fungsi plasenta pada hewan vivipar?

Menghasilkan hormon untuk perkembangan embrio.

Menghubungkan induk dan embrio untuk pertukaran materi.

Menyimpan sampah sisa metabolisme dari embrio.

Memberikan perlindungan fisik bagi embrio.

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Hewan berikut yang mengalami metamorfosis sempurna adalah...

Belalang

Kupu-kupu

Jangkrik

Kecoa

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?