
Bahasa Indonesia Kelas 9 Bab I
Quiz
•
World Languages
•
9th Grade
•
Easy
Yekti Rahayu
Used 8+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Gedung teater kuno yang telah dipugar, saksi bisu perkembangan seni pertunjukan di kota ini. Dinding-dindingnya yang terbuat dari marmer putih memantulkan cahaya matahari, membuat bangunannya terlihat berkilau seperti permata. Jendela-jendela kaca besar tersusun rapi, memberikan pemandangan luas ke taman kota yang asri. Pintu utamanya dihiasi ukiran-ukiran rumit yang menggambarkan kisah-kisah kuno, menunjukkan nilai sejarah yang tinggi. Di dalamnya, sebuah aula luas dengan langit-langit yang tinggi menyambut setiap pengunjung.
Ide pokok paragraf tersebut adalah... .
gedung teater kuno
panggung pertunjukkan
gedung bersejarah
pertunjukkan seni
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Tongkonan adalah rumah adat masyarakat Toraja. Tongkonan berasal dari kata "tongkonan", yang artinya duduk bersama-sama. Suku Toraja yang memiliki rumah adat ini terletak di pegunungan yang berbatasan dengan Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan.
Berdasarkan letak kalimat utamanya, paragraf di atas merupakan jenis paragraf... .
deduktif
induktif
ineratif
campuran
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Rumah joglo diklasifikasikan sebagai rumah adat di Indonesia. Rumah adat ini berlatar belakang pada budaya Jawa yang kolektif. Di mana rumah tidak hanya sebagai tempat tinggal, tetapi juga tempat untuk berdiskusi dan bertemu muka. Rumah joglo yang tidak berdinding merupakan cerminan dari adat tersebut.
Judul yang tepat berdasarkan paragraf tersebut adalah... .
Rumah Adat Indonesia
Budaya Jawa
Rumah Joglo
Jenis Rumah Adat
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Langit senja memudar dari oranye cerah menjadi ungu lembut, melukis pemandangan yang memukau di atas cakrawala. Angin sejuk berhembus perlahan, membawa aroma tanah basah dan bunga melati yang baru saja mekar. Lampu-lampu jalan mulai menyala, bagaikan kunang-kunang raksasa yang menari-nari, sementara bayangan pepohonan memanjang, membentuk siluet misterius di sepanjang jalan. Suara azan magrib terdengar syahdu dari kejauhan, mengiringi perginya sang mentari dan menyambut datangnya malam yang hening.
Suasana yang tergambar berdasarkan teks di atas adalah... .
pagi hari
siang hari
sore hari
malam hari
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Aku memandangi bayangan diriku di cermin. Mata bengkak dan lingkaran hitam di bawahnya menceritakan kisah tanpa tidur semalaman. Malam ini, aku akan tampil di panggung terbesar dalam hidupku. Selama bertahun-tahun, aku telah menghabiskan setiap hari dengan berlatih, mengorbankan masa remajaku, demi impian ini.
Sudut pandang dalam kutipan teks di atas adalah... .
sudut pandang orang pertama pelaku utama
sudut pandang orang pertama pelaku sampingan
sudut pandang orang ketiga pelaku utama
sudut pangdang orang ketiga serba tahu
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Mimpi adalah kunci
Untuk kita menaklukkan dunia
Berlarilah tanpa lelah
Sampai engkau meraihnya
Laskar pelangi
Takkan terikat waktu
Bebaskan mimpimu di angkasa
Warnai bintang di jiwa
Menarilah dan terus tertawa
Walau dunia tak seindah surga
Bersyukurlah pada Yang Kuasa
Cinta kita di dunia
Selamanya
Cinta kepada hidup
Memberikan senyuman abadi
Walau hidup kadang tak adil
Tapi cinta lengkapi kita
Pesan yang disampaikan berdasarkan lagu tersebut adalah... .
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 5 pts
Bersamaan dengan naiknya tarif semua angkutan umum, harga sebagian besar bahan pangan naik. Harga kebutuhan pokok pun merayap mengikuti. Semua penjual di pasar melakukan tindakan pengamanan dengan menyesuaikan harga jual terbarunya. Bahkan, label pada hampir semua barang di toko mulai diubah. Demikianlah, dampak hebat pengurangan subsidi BBM yang sangat dirasakan oleh masyarakat.
Ide pokok paragraf tersebut adalah... .
naiknya harga kebutuhan pokok
naiknya tarif angkutan umum
faktor penyebab subsidi BBM
dampak pengurangan subsidi BBM
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
16 questions
Woordenschat hoofdstuk 2
Quiz
•
1st - 12th Grade
15 questions
我的宠物
Quiz
•
8th Grade - University
21 questions
Kuasai Tatabahasa PT3
Quiz
•
KG - University
20 questions
Quiz Bahasa Melayu
Quiz
•
1st - 10th Grade
20 questions
BASA SUNDA BAB CARITA BABAD
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
PTS Ganjil kelas 12 20 soal
Quiz
•
9th - 12th Grade
25 questions
Quiz 06+ ayat 30a
Quiz
•
3rd Grade - Professio...
20 questions
Ulangan Harian Teks Tanggapan
Quiz
•
9th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for World Languages
17 questions
Afro Latinos: Una Historia Breve Examen
Quiz
•
9th - 12th Grade
28 questions
Ser vs estar
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
PRESENTE CONTINUO
Quiz
•
9th - 12th Grade
16 questions
Subject pronouns in Spanish
Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
Verbo | Tener
Quiz
•
9th Grade
20 questions
Spanish Subject Pronouns
Quiz
•
7th - 12th Grade
15 questions
Stem-Changing Verbs Present Tense
Quiz
•
9th Grade
20 questions
Definite and Indefinite Articles in Spanish (Avancemos)
Quiz
•
8th Grade - University