Penilaian Harian Pend. Pancasila Elemen Pancasila KelasXI TP2425
Quiz
•
Education
•
11th Grade
•
Medium
Ahman Hartino
Used 15+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Ideologi Berasal dari Kata Idea yang berarti...
Ilmu yang Bermanfaat
Pengetahuan Dasar
Gagasan
Harapan Bersama
Milik Bersama
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Sementara Logos memiliki Arti...
Konsep
Cita-Cita
Pengertian Dasar
Ilmu
Pengetahuan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Ideologi merupakan asas pendapat, pandangan atau keyakinan yang dipakai atau dicita-citakan oleh perorangan atau golongan dalam masyarakat. Hal tersebut disampaikan oleh...
Padmo Wahjono
Manfred B. Steger
W. White
Mubyarto
Thomas Nguyen
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Ideologi adalah sejumlah doktrin, kepercayaan, dan simbol-simbol kelompok masyarakat atau suatu bangsa yang menjadi pegangan dan pedoman kerja atau perjuangan. Sementara hal tersebut disampaikan oleh...
Mubyarto
W. White
Padmo Wahjono
Manfred B. Steger
Jhan Fung Xi
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Dibawah ini yang merupakan Pengertian Ideologi dari Manfred B. Steger adalah...
Ideologi adalah sejumlah doktrin, kepercayaan, dan simbol-simbol kelompok masyarakat atau suatu bangsa yang menjadi pegangan dan pedoman kerja atau perjuangan.
Ideologi sebagai sistem ide-ide yang dimiliki bersama secara luas, keyakinan yang berpola, norma-norma dan nilai-nilai yang menjadi pedoman.
Ideologi merupakan asas pendapat, pandangan atau keyakinan yang dipakai atau dicita-citakan oleh perorangan atau golongan dalam masyarakat.
Ideolgi adalah kesatuan yang bulat dan utuh dari ide-ide dasar.
Ilmu Dasar yang Mendapatkan Keterampilan dalam Menyampaikan Gagasan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Dibawah ini yang Bukan unsur yang memberi batasan tentang Ideologi adalah...
Sekumpulan Ide atau Gagasan
Dianut oleh Masyarakat
Bersifat Jelas Padat Akurat
Tersusun secara Sistematis
Mempunyai Tujuan dan Arah Jelas
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Terdapat 3 Unsur Esensial dalam Ideologi menurut Koento Wibisono Siswomihardjo, yakni apa saja...
Keyakinan, Kebersamaan, Kesejahteraan
Keyakinan, Kemauan, Perubahan
Keyakinan, Mitos, Loyalitas
Mitos, Abstrak, Nilai
Kebersamaan, Ketentraman, Keindahan
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
20 questions
Penilaian Tengah Semester PPKN Kelas XI
Quiz
•
11th Grade
20 questions
PANCASILA KLS 11
Quiz
•
11th Grade
20 questions
Ideologi Bangsa
Quiz
•
11th Grade
25 questions
UTS Pancasila
Quiz
•
University
20 questions
PHB BAB PEMBENTUK INTEGRASI NASIONAL PPKN X
Quiz
•
12th Grade - University
20 questions
INTERAKTIF KENEGARAAN
Quiz
•
University
20 questions
februari M.1
Quiz
•
University
20 questions
UH BAB 5 KERJASAMA DALAM BERBAGAI BIDANG KEHIDUPAN (KELAS 7)
Quiz
•
12th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade