PAI & BUDI PEKERTI 6 S2 HAL 060 PAS

PAI & BUDI PEKERTI 6 S2 HAL 060 PAS

6th Grade

15 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

IMLAK TAHUN 6

IMLAK TAHUN 6

6th Grade

10 Qs

PEND.ISLAM SIRAH THN 3

PEND.ISLAM SIRAH THN 3

1st - 12th Grade

10 Qs

Pendidikan Islam Tahun 1

Pendidikan Islam Tahun 1

1st - 12th Grade

20 Qs

Ihyak Ramadan SKIP Thp 1 (siri 2)

Ihyak Ramadan SKIP Thp 1 (siri 2)

6th - 8th Grade

12 Qs

HARI KIAMAT

HARI KIAMAT

6th Grade

15 Qs

Les religions en Suisse 1

Les religions en Suisse 1

1st - 12th Grade

20 Qs

HARI AKHIR

HARI AKHIR

6th Grade

10 Qs

Kuiz Alkitab

Kuiz Alkitab

6th - 8th Grade

12 Qs

PAI & BUDI PEKERTI 6 S2 HAL 060 PAS

PAI & BUDI PEKERTI 6 S2 HAL 060 PAS

Assessment

Quiz

Religious Studies

6th Grade

Hard

Created by

almas site

FREE Resource

15 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Ketika Rasulullah saw. akan melaksanakan hijrah ke Madinah, beliau dikepung oleh kaum kafir Quraisy yang hendak membunuhnya. Ali bin Abi Thalib dengan suka rela mempertaruhkan nyawanya untuk mengelabuhi kaum Quraisy yang hendak membunuh Rasulullah pada malam hijrah. Ali menggantikan Rasulullah di tempat tidur beliau. Berdasarkan kutipan kisah tersebut Ali bin Abi Thalib adalah sahabat Rasulullah saw. yang memiliki sikap …

takut dan egois
acuh tak acuh dan penakut
tidak peduli dan ragu-ragu
berani dan pengorbanan

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! (1) Amalan puasa yang disukai Allah Swt.. (2) Dilakukan dengan satu hari puasa satu hari tidak. (3) Sebaik-baik puasa sunah. Pernyataan di atas merupakan ciri-ciri puasa …. (HOTS)

Daud

Senin dan Kamis

Syawal

Asyura

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Burhan akan menjalani ujian masuk perguruan tinggi. Burhan telah mempersiapkan tes tersebut dengan belajar setiap hari. Ia ingin membanggakan orang tuannya dengan bisa masuk ke dalam perguruan tinggi yang ia impikan. Setelah ia berusaha semaksimal mungkin dalam mengerjakan tes tersebut Burhan kemudian menyerahkan semua hasil dari usahanya kepada Allah Swt.. Ia

selalu berdoa setelah selesai beribadah supaya diberikan hasil yang terbaik. Perilaku Burhan menunjukan penerapan sikap ….

optimis

pesimis

egois

tawakal

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Alam semesta dan seisinya merupakan salah satu bukti nyata akan kebesaran dan karunia Allah Swt. oleh sebab itu sebagai makhluk yang lemah manusia dilarang bersikap ….

rendah hati

tawaduk

sombong

tawakal

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Kita sebagai umat Islam, tentunya mengenal dan memahami tentang segala sesuatu yang terjadi di dalam kehidupan adalah takdir dari Allah Swt.. Mengimani adanya takdir Allah Swt. merupakan kewajiban bagi setiap muslim. Orang yang enggan mengimani adanya takdir Allah Swt. termasuk golongan orang-orang ….

kafir

takabur

munafik

zalim

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Dalam ajaran Islam, terdapat 6 rukun iman yang wajib diyakini oleh setiap muslim. Salah satu dari keenam rukun iman tersebut yakni iman kepada qada dan qadar. Adapun secara bahasa qada arinya … dan qadar artinya ….

ketetapan dan ukuran

kepastian dan kejadian

ukuran dan peraturan

Kejadian dan waktu

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Perhatikan Q.S. Ar-Rad ayat 11 berikut! ….ا َ م ا ْ و ُ ر ِ ّ ي َ غ ُ ي ى ّٰ ت َ ح ٍ م ْ و َ ق ِ ب ا َ م ُ ر ِ ّ ي َ غ ُ ي ا َ ل َ ّٰ للا َّ نِ ا ۗ ْ م ِ ه ِ س ُ ف ْ ن َ ا ِ ب … Pada ayat di atas menjelaskan bahwa terdapat takdir yang dapat diubah oleh manusia asalkan dia mau …. (HOTS)

berdoa

bersabar

berikhtiar

istikomah

Create a free account and access millions of resources

Create resources

Host any resource

Get auto-graded reports

Google

Continue with Google

Email

Continue with Email

Classlink

Continue with Classlink

Clever

Continue with Clever

or continue with

Microsoft

Microsoft

Apple

Apple

Others

Others

By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy

Already have an account?