
Kuis Bahasa dan Sastra

Quiz
•
Social Studies
•
University
•
Hard
Hen Dri
FREE Resource
66 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kata akuisisi dalam kalimat "Perusahaan itu melakukan akuisisi terhadap perusahaan kecil di sektor teknologi" berasal dari bahasa...
Sanskerta
Belanda
Latin
Arab
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kata resensi dalam teks berikut berasal dari bahasa... "Dia diminta membuat resensi buku untuk majalah sekolah."
Belanda
Latin
Arab
Jepang
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kata khatib yang digunakan dalam teks ceramah Jumat berasal dari bahasa...
Arab
Persia
Hindi
Yunani
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kata negosiasi berasal dari bahasa...
Latin
Arab
Inggris
Yunani
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kata kinerja merupakan serapan dari kata asing yang berarti...
Perilaku
Tugas
Kemampuan
Prestasi kerja
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Latar waktu dalam kalimat "Mentari baru saja muncul ketika para petani mulai menyiangi sawah" adalah...
Pagi hari
Siang hari
Sore hari
Malam hari
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Karakter tokoh yang digambarkan dalam kalimat "Ia tetap sabar meski dihina berkali-kali" adalah...
Tegas
Pemarah
Penyabar
Ceroboh
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade