
Keberagaman dan Kerjasama

Quiz
•
Other
•
3rd Grade
•
Easy
Via Marselia
Used 1+ times
FREE Resource
14 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Allah berfirman di dalam Surah Al-Hujurat ayat 13: Artinya: "Wahai manusia! Sungguh, Kami telah menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan, kemudian Kami jadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku agar kamu saling mengenal. Sesungguhnya yang paling mulia di antara kamu di sisi Allah ialah orang yang paling bertakwa. Sungguh, Allah Maha Mengetahui, Maha teliti. Surah Al hujurat ayat 13 pentingnya keberagaman manusia sebagai sarana untuk saling mengenal dan memahami. Ayat ini menjelaskan bahwa manusia diciptakan berbangsa-bangsa dan bersuku-suku agar dapat saling ….. satu sama lain.
Mengenal
Membenci
Menguasai
Memusuhi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam surah Al hujurat ayat 13 juga mengajarkan tentang kesetaraan kemanusiaan dan menekankan bahwa kemuliaan seseorang di sisi Allah adalah ketakwaannya, bukan keturunan atau status sosialnya. Ayat ini juga mendorong saling mengenal dan memahami satu sama lain untuk menciptakan hubungan yang lebih harmonis. Penting untuk mengenal lingkungan sekitar agar ….
Kita tahu di mana tempat berbelanja termurah.
Kita bisa memanfaatkan semua sumber daya tanpa batas.
Kita dapat menjaga kelestarian alam dan berinteraksi dengan baik dengan sesama.
Kita bisa lebih sering bepergian ke luar kota.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bersatu dalam keberagaman artinya saling menghormati dan menghargai segala perbedaan ciri fisik, agama, pekerjaan, suku bangsa, dan budaya.Sikap bersatu dalam keberagaman dapat ditunjukkan dengan cara ….
Bergaul dengan siapa saja tanpa membedakan latar belakang.
Memaksakan kehendak agar orang lain mengikuti pendapat kita.
Menjauhi teman yang berbeda suku dan agama
Mengejek teman yang memiliki ciri fisik berbeda.
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Rasulullah di kenal sebagai pemimpin yang bertanggung jawab .Selain itu, dikenal juga sebagai "Al-Amin" (yang amanah) dan "Al-Shiddiq" (yang jujur). Beliau selalu bersikap adil dalam memutuskan perkara, dan tidak pernah memihak. Setiap daerah lingkungan tempat tinggal kita juga mempunyai pemimpin. Pemerintah desa dipimpin oleh seorang kepala desa.Kepala desa di pilih langsung oleh ………
Presiden
Gubernur
Bupati/Wali Kota
Rakyat /warga desa
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sholih sholihah SDIT Bina Insani kelas 3 akan melaksanakan tugas kelompok membuat aneka ragam miniatur kearifan lokal.Setiap kelompok di bagi sesuai dengan miniaatur yang akan di buat di kelompok nya masing- masing ,ternyata Hadziq , Riffat dan Faril rumahnya berdekatan dan masih dalam satu lingkungan RT, singkatan dari RT adalah ….
Rukun Tetangga
Rukun Tangga
Rukun Tata Krama
Rumah Tangga
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pak Ali adalah ketua rukun tetangga di Desa Suka Maju, beliau adalah seorang ketua Rukun tetangga yang baik hati dan ramah. Ketua dari Rukun Tetangga disebut dengan ketua ....
RW
RT
Desa
Dusun
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Pak Bilal adalah ketua rukun warga di Desa Suka Maju, beliau adalah seorang ketua Rukun warga yang baik hati dan rajin membantu.Ketua dari Rukun Warga disebut dengan ketua ....
RT
RW
Desa
Dusun
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
15 questions
PH BAHASA INDONESIA TEMA 6

Quiz
•
1st - 12th Grade
15 questions
Mengenal Bentang Alam

Quiz
•
3rd Grade
15 questions
Bahasa Arab 9 Dars 4

Quiz
•
3rd Grade
15 questions
ULANGAN HARIAN SD

Quiz
•
1st - 5th Grade
15 questions
(Review) Kelas 5 Tema 6 ST 3

Quiz
•
1st - 5th Grade
10 questions
Latihan Literasi

Quiz
•
1st - 5th Grade
15 questions
Budaya Banjar

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
SOAL PPKN KELAS 3 TEMA 4

Quiz
•
3rd Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Other
20 questions
Run-On Sentences and Sentence Fragments

Quiz
•
3rd - 6th Grade
20 questions
4 Types of Sentences

Quiz
•
3rd - 5th Grade
10 questions
Place Value

Quiz
•
3rd Grade
17 questions
Multiplication facts

Quiz
•
3rd Grade
12 questions
Damon and Pythias

Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Subject and Predicate Review

Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Division Facts

Quiz
•
3rd Grade
18 questions
Hispanic Heritage Month

Quiz
•
KG - 12th Grade