LATIHAN SOAL PKn KELAS XI
Quiz
•
Other
•
11th Grade
•
Practice Problem
•
Medium
MUHAMMAD FAHMI SADDAD
Used 5+ times
FREE Resource
Enhance your content in a minute
40 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Masyarakat multikultural merupakan bentuk dari masyarakat modern yang anggota terdiri atas berbagai golongan, suku, etnis, ras, agama dan budaya. Hal tersebut merupakan kekayaan bangsa Indonesia yang termasuk keberagaman….?
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Masyarakat perkotaan merupakan masyarakat dengan kelompok sosial yang lebih besar dan kompleks. Mereka umumnya memiliki sifat….?
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Konflik merujuk pada adanya dua hal atau lebih yang berseberangan, tidak selaras, dan bertentangan. Terdapat beberapa faktor yang dapat menyebabkan terjadinya konflik di masyarakat salah satunya adalah perbedaan antar individu. Berikut contoh perbedaan antar individu adalah....?
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Konflik juga dapat dipicu oleh sikap-sikap tertentu. Berikut yang bukan sikap-sikap tertentu yang dapat menjadi penyebab konflik adalah….?
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Ebra merupakan peserta didik SMK kelas XI. Teman-teman kelas Ebra mempunyai warna kulit berbeda. Ada yang mempunyai warna kulit sawo matang, putih, maupun kuning langsat. Dalam kesehariannya di kelas, Ebra tidak pernah bersikap buruk atau atau memilih-milih teman. Ia akrab dengan semua teman kelasnya. Perilaku Ebra merupakan sikap penting untuk mencegah salah satu faktor penyebab konflik, yaitu....?
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), konflik didefinisikan sebagai percekcokan, perselisihan atau pertentangan. Berikut yang bukan bentuk khusus konflik atau pertentangan yang terjadi dalam masyarakat menurut Soerjono Soekanto adalah konflik….?
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Konflik yang timbul karena perbedaan pandangan dan dapat juga akibat persoalan benci merupakan konflik….?
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
35 questions
SOAL PRAKARYA limbah organik 7
Quiz
•
1st Grade - Professio...
40 questions
Dasar listrik
Quiz
•
10th - 11th Grade
40 questions
SOAL BUDAYA MELAYU RIAU KLS XI IPA/IPS
Quiz
•
1st Grade - University
40 questions
PAT Frais Kelas XI Tahun 20/21
Quiz
•
11th Grade
45 questions
Administrasi Pajak
Quiz
•
10th Grade - University
40 questions
Latihan US IPS
Quiz
•
10th - 12th Grade
40 questions
APBN DAN APBD
Quiz
•
11th Grade
40 questions
BUDIDAYA
Quiz
•
11th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Honoring the Significance of Veterans Day
Interactive video
•
6th - 10th Grade
9 questions
FOREST Community of Caring
Lesson
•
1st - 5th Grade
10 questions
Exploring Veterans Day: Facts and Celebrations for Kids
Interactive video
•
6th - 10th Grade
19 questions
Veterans Day
Quiz
•
5th Grade
14 questions
General Technology Use Quiz
Quiz
•
8th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
15 questions
Circuits, Light Energy, and Forces
Quiz
•
5th Grade
19 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
6th Grade
Discover more resources for Other
28 questions
Ser vs estar
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Thanksgiving Trivia
Quiz
•
11th Grade
34 questions
Geometric Terms
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
-AR -ER -IR present tense
Quiz
•
10th - 12th Grade
16 questions
Proportional Relationships And Constant Of Proportionality
Quiz
•
7th - 12th Grade
10 questions
DNA Replication Concepts and Mechanisms
Interactive video
•
7th - 12th Grade
10 questions
Unit 2: LS.Bio.1.5-LS.Bio.2.2 Power Vocab
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Food Chains and Food Webs
Quiz
•
7th - 12th Grade
