Assessment Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Quiz
•
Religious Studies
•
1st Grade
•
Medium
Rangga Ardani
Used 5+ times
FREE Resource
Enhance your content
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Di era digital ini kita sangat mudah sekali untuk mendapatkan berbagai informasi hanya dengan menggunakan satu genggaman, kendati demikian berbagai informasi tersebut tidaklah sepenuhnya benar dan baik, maka dari itu kita sebagai pemuda muslim harus bisa ....
Terima semua informasi secara mentah-mentah
Terima dan pilih informasi sesuai kebutuhan
Pilah dan pilih informasi sesuai fyp yang beredar dan ramai dibicarakan
Terima dan pilih informasi secara bijaksana dan Tabayyun
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Diantara ayat Al-Qur'an yang menyinggung tentang perilaku berpikir kritis ialah Q.S Ali Imran ayat 190-191. Didalam ayat tersebut disebutkan tentang orang-orang yang berakal atau yang disebut dengan istilah......
Ulul Azmi
Ulul Absor
Ulul Albab
Ulin Nuha
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
تَفَكَّرُوا فِي خَلْقِ اللَّهِ وَلَا تَفَكَّرُوا فِي اللَّهِ فَتَهْلِكُوْا
Terjemahan dari potongan hadist tentang berpikir kritis diatas ialah...
“Berpikirlah tentang ciptaan Allah, dan berpikirlah tentang dzat Allah agar kamu kuat
“Pikirkanlah mengenai segala
sesuatu (yang diciptakan Allah), tetapi janganlah kalian memikirkan tentang
Dzat Allah, karena kalian akan rusak
Berpikirlah tentang dzat Allah SWT, jangan berpikir tentang ciptaan-Nya karena kamu akan bingung
Berpikirlah positif dan jangan berburuk sangka kepada orang lain
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Cinta dan semangat menuntut ilmu, itu menjadi keharusan. Namun,
ada faktor lain yang harus diperhatikan bagi penuntut ilmu. Hal itu
adalah ….
melakukan seleksi guru dan ilmu yang ingin dipelajari
kapasitas akal yang naik turun sesuai banyak tidaknya ilmu
jumlah dana yang dibutuhkan dengan dana orang tua
keamanan dan kesehatan yang melingkupinya
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Berdasarkan Hadis Nabi Saw., silih bergantinya tahun dan bulan, bukan
sekedar berubahnya waktu, namun itu cara Allah Swt. mengambil ilmu-
Nya dengan cara …
kemalasan di sebagian besar para penuntut iptek
jauhnya umat dari para pakar yang membidangi ilmu tersebut
mewafatkan para ulama dengan ilmu yang dimilikinya
berkurangnya para tokoh yang menguasai
Answer explanation
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Keselamatan manusia tergantung kepada kemampuannya dalam
menjaga lisan. Itulah sebabnya, Rasulullah Saw. bersabda: Tanda muslim
sejati adalah …
tersedianya sandang dan pangan
selamatnya pihak lain dari ganngguannya
terhindarnya keadaan yang melelahkan
memberikan sedekah sekedar kemampuan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Aib adalah sebuah cela, noda, dan perilaku hina, perilaku yang patut kita lakukan sebagai pemuda muslim ialah
Menyebarkan aib di media sosial
Menjaga aib diri sendiri dan aib orang lain
Membicarakan aib diri sendiri dan orang lain
Menjaga aib diri sendiri dan menyebarkan aib orang lain
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
BERIMAN KEPADA NABI DAN RASUL
Quiz
•
1st - 5th Grade
15 questions
PH 3 Fikih Kelas X 20-21
Quiz
•
1st Grade
20 questions
Cerdas Cermat TPA Ramadhan
Quiz
•
1st - 5th Grade
20 questions
Pondok Ramadhan 2023
Quiz
•
1st - 5th Grade
15 questions
Puasa
Quiz
•
1st - 3rd Grade
15 questions
Kemuhammadiyahan
Quiz
•
1st - 3rd Grade
20 questions
Religion P2 Sum 1
Quiz
•
1st Grade
15 questions
Kelahiran Yesus Kristus
Quiz
•
1st Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Religious Studies
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
6 questions
Gravity
Quiz
•
1st Grade
20 questions
addition
Quiz
•
1st - 3rd Grade
20 questions
Subject and predicate in sentences
Quiz
•
1st - 3rd Grade
26 questions
SLIME!!!!!
Quiz
•
KG - 12th Grade
21 questions
D189 1st Grade OG 2a Concept 39-40
Quiz
•
1st Grade
20 questions
Place Value
Quiz
•
KG - 3rd Grade
10 questions
Exploring Properties of Matter
Interactive video
•
1st - 5th Grade