Quiz Materi Islam di Andalusia

Quiz Materi Islam di Andalusia

University

10 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Quiz

Quiz

10th Grade - University

15 Qs

KERAJAAN UMAIYYAH

KERAJAAN UMAIYYAH

University

15 Qs

#1 Kualifikasi ABU NAWAS

#1 Kualifikasi ABU NAWAS

University

15 Qs

#1 Semi Final ABU NAWAS

#1 Semi Final ABU NAWAS

University

10 Qs

Quiz Pertemuan Pertama MK Fiqih

Quiz Pertemuan Pertama MK Fiqih

University

10 Qs

Sejarah Al-Qur'an

Sejarah Al-Qur'an

University

9 Qs

Sejarah Kelas XI semester 1

Sejarah Kelas XI semester 1

University

10 Qs

Pendidikan Agama Islam

Pendidikan Agama Islam

University

15 Qs

Quiz Materi Islam di Andalusia

Quiz Materi Islam di Andalusia

Assessment

Quiz

Religious Studies

University

Easy

Created by

Sevina Adeisna

Used 2+ times

FREE Resource

10 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 10 pts

Siapakah tokoh yang pertama kali memimpin pasukan Islam sebagai perintis penyerangan ke Andalusia pada tahun 710 M?

Musa bin Nusair

Thariq bin Ziyad

Tharif bin Malik

Khalifah Al-Walid

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 10 pts

Apa nama gunung tempat pendaratan Thariq bin Ziyad dan pasukannya yang kemudian dikenal sebagai Gibraltar?

Jabal Musa

Jabal Thariq

Gunung Andalus

Gunung Cordova

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 10 pts

Pada masa pemerintahan siapa Islam pertama kali masuk ke wilayah Spanyol melalui Afrika Utara?

Khalifah Umar bin Khattab

Khalifah Al-Walid ibn Abdul Malik

Khalifah Umar bin Abdul Aziz

Khalifah Abdul Malik bin Marwan

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 10 pts

Kota manakah yang menjadi pusat kekuasaan kerajaan Ghathia dan berhasil ditaklukkan oleh pasukan Islam di bawah Thariq bin Ziyad?

Granada

Seville

Cordova

Toledo

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 10 pts

Apa faktor utama yang mendukung kemenangan pasukan Islam dalam penaklukan Andalusia?

Bantuan dari kerajaan Kristen

Persenjataan modern

Faktor eksternal dan internal

Pengaruh dari Abbasiyah

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 10 pts

Apa nama periode ketika Spanyol diperintah oleh para wali yang ditunjuk oleh Bani Umayyah dan berlangsung dari 711-755 M?

Periode Dinasti Ahmar

Periode Khilafah Cordova

Periode Pemerintahan Abbasiyah

Periode Wali (para gubernur)

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

1 min • 10 pts

Siapakah tokoh keturunan Bani Umayyah yang berhasil melarikan diri ke Spanyol dan mendirikan pemerintahan independen pada tahun 755 M?

Al-Hakam II

Hisyam

Abdurrahman Al-Dakhil

Al-Mansur

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?