
GREETING STANDARD

Quiz
•
Other
•
Professional Development
•
Easy
I Suwadarma
Used 6+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa yang dimaksud dengan salam/greeting dalam standar pelayanan di villa?
Proses menyapa dan memperkenalkan diri atau perusahaan dengan sikap sopan, ramah, dan profesional
Proses memeriksa tamu sebelum masuk ke area villa
Proses memberikan informasi kepada tamu tentang fasilitas villa
Proses mengantar tamu ke kamar dengan sopan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
1. Apa tujuan Memberikan pelayanan salam yang profesional, ramah, sopan, dan konsisten kepada tamu, sesama karyawan, vendor, supplier, serta pengunjung umum?
Meningkatkan kepuasan tamu.
Menumbuhkan budaya kerja yang positif.
Memperkuat citra profesional villa.
Semua jawaban benar
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam standar greeting di The Kropak Canggu, siapa saja yang wajib memberikan greeting kepada tamu?
Hanya Receptionist, Butler, dan Villa Supervisor
Hanya staf yang berinteraksi langsung dengan tamu
Seluruh karyawan villa, termasuk Receptionist, Butler, Villa Supervisor, Security, Housekeeping, Engineering, Admin, dan seluruh staf operasional, baik yang berinteraksi langsung maupun tidak langsung dengan pihak luar
Hanya staf operasional yang bertugas di area publik
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Siapa saja yang termasuk dalam pihak-pihak yang berhubungan dengan villa?
Hanya tamu yang menginap
Tamu, pengunjung, vendor/supplier, dan karyawan internal
Hanya karyawan dan vendor
Hanya pengunjung dan tamu
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa saja tiga aspek utama yang tercakup dalam prosedur menyambut tamu secara profesional?
Persiapan tempat, ucapan salam, dan pemberian hadiah.
Persiapan sebelum memberikan salam, standar salam berdasarkan situasi, dan standar bahasa tubuh.
Penampilan diri, pengetahuan produk, dan kemampuan komunikasi.
Kecepatan pelayanan, keramahan, dan efisiensi.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa saja elemen yang termasuk dalam persiapan penampilan sebelum memberikan salam?
Membawa catatan dan alat tulis.
Memastikan area kerja memiliki pencahayaan yang baik.
Menyiapkan materi promosi.
Mengenakan seragam lengkap, name tag terlihat, rambut tertata rapi, serta sepatu atau sandal bersih.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Apa yang perlu diketahui oleh karyawan sebagai bagian dari persiapan sebelum memberikan salam?
Nomor telepon penting dan alamat email perusahaan.
Daftar menu dan harga produk.
Jadwal kedatangan tamu (Arrival List) dan agenda kunjungan vendor, supplier, atau pihak luar lainnya.
Lokasi toilet dan fasilitas umum lainnya.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
19 questions
Kuis Who am I?

Quiz
•
Professional Development
25 questions
Imrithi MTs & MA

Quiz
•
Professional Development
20 questions
CA03/L2 TINGKAH LAKU BUDAYA TEMPAT KERJA

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Faktor-faktor Integrasi

Quiz
•
12th Grade - Professi...
19 questions
TKP CPNS

Quiz
•
Professional Development
15 questions
Kuis Bidang Perhotelan: Kantor Depan

Quiz
•
Professional Development
15 questions
Kuis Pasar Rakyat

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Fiqih sholat

Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade