Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia 2025

Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia 2025

6th Grade

30 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Haiwan 2

Haiwan 2

1st - 12th Grade

25 Qs

PENERAPAN IPA

PENERAPAN IPA

8th Grade

25 Qs

Bahan buangan

Bahan buangan

6th Grade

25 Qs

IPA

IPA

7th - 9th Grade

25 Qs

PENCEMARAN LINGKUNGAN

PENCEMARAN LINGKUNGAN

7th Grade

25 Qs

Game Latihan Tema 1 Subtema 2 Kelas 6

Game Latihan Tema 1 Subtema 2 Kelas 6

11th - 12th Grade

25 Qs

KUIS CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP

KUIS CIRI-CIRI MAKHLUK HIDUP

10th Grade

25 Qs

KBSEE4 KB3 - ORGAN PERNAFASAN

KBSEE4 KB3 - ORGAN PERNAFASAN

3rd - 9th Grade

25 Qs

Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia 2025

Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia 2025

Assessment

Quiz

Science

6th Grade

Hard

Created by

Muhammad Amin

Used 1+ times

FREE Resource

30 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bacalah teks di bawah ini untuk menjawab soal nomor 1-2!

" Pawai Budaya adalah acara tahunan yang diadakan di kota kita untuk

merayakan kekayaan budaya dan seni lokal. Dalam acara ini, berbagai

kelompok masyarakat yang tampil dengan kostum tradisional dan

menampilkan tarian serta musik yang mencerminkan warisan budaya

mereka. Pawai ini tidak hanya menjadi ajang hiburan, tetapi juga sebagai

sarana untuk mempererat persatuan dan kebanggaan akan identitas

budaya lokal."

Gagasan pokok dari teks bacaan di atas adalah .....

Pawai Budaya adalah acara tahunan yang hanya menampilkan kostum tradisional

Pawai Budaya diselenggarakan untuk mempererat persatuan dan kebanggaan budaya lokal

Acara Pawai Budaya tidak melibatkan tarian dan musik dari berbagai kelompok masyarakat

Pawai Budaya hanya dilakukan untuk hiburan semata

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bacalah teks di bawah ini untuk menjawab soal nomor 1-2!

" Pawai Budaya adalah acara tahunan yang diadakan di kota kita untuk

merayakan kekayaan budaya dan seni lokal. Dalam acara ini, berbagai

kelompok masyarakat yang tampil dengan kostum tradisional dan

menampilkan tarian serta musik yang mencerminkan warisan budaya

mereka. Pawai ini tidak hanya menjadi ajang hiburan, tetapi juga sebagai

sarana untuk mempererat persatuan dan kebanggaan akan identitas

budaya lokal."

Kapan Pawai Budaya biasanya diadakan?

Setiap bulan

Setiap minggu

Setiap tahun

Setiap dua tahun

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Cermati teks wawancara berikut untuk soal nomor 3 - 5!

A : Halo Pak, apakah bisa anda jelaskan mengapa pengelolaan sampah itu penting ?

B : Tentu. Pengelolaan sampah sangat penting karena sampah yang tidak dikelola

dengan baik dapat menyebabkan pencemaran. Sampah yang menumpuk bisa

mencemari

tanah dan air, serta menyebabkan masalah kesehatan bagi manusia.

Dengan pengelolaan sampah yang baik, kita bisa mengurangi dampak negatif

terhadap lingkungan dan menjaga kebersihan lingkungan hidup kita.

A : Apa saja cara yang dapat dilakukan untuk mengelola sampah dengan baik?

B : Beberapa cara untuk mengelola sampah dengan baik termasuk memilah sampah,

mendaur ulang bahan yang bisa digunakan kembali, dan mengurangi penggunaan

barang sekali pakai. Misalnya kita bisa memilah sampah organik dan non-organik,

serta menggunakan barang yang ramah lingkungan. Ini membantu mengurangi

volume sampah dan mempermudah proses daur ulang.

Apa langkah pertama yang disarankan untuk mengelola sampah dengan baik?

Membuang semua jenis sampah dalam satu tempat

Memilah sampah berdasarkan jenisnya

Membakar semua sampah di halaman rumah

Menggunakan barang sekali pakai sebanyak mungkin

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Cermati teks wawancara berikut untuk soal nomor 3 - 5!

A : Halo Pak, apakah bisa anda jelaskan mengapa pengelolaan sampah itu penting ?

B : Tentu. Pengelolaan sampah sangat penting karena sampah yang tidak dikelola

dengan baik dapat menyebabkan pencemaran. Sampah yang menumpuk bisa

mencemari

tanah dan air, serta menyebabkan masalah kesehatan bagi manusia.

Dengan pengelolaan sampah yang baik, kita bisa mengurangi dampak negatif

terhadap lingkungan dan menjaga kebersihan lingkungan hidup kita.

A : Apa saja cara yang dapat dilakukan untuk mengelola sampah dengan baik?

B : Beberapa cara untuk mengelola sampah dengan baik termasuk memilah sampah,

mendaur ulang bahan yang bisa digunakan kembali, dan mengurangi penggunaan

barang sekali pakai. Misalnya kita bisa memilah sampah organik dan non-organik,

serta menggunakan barang yang ramah lingkungan. Ini membantu mengurangi

volume sampah dan mempermudah proses daur ulang.

Berdasarkan teks wawancara tersebut, apa yang bisa terjadi jika sampah tidak dikelola dengan baik?

Sampah akan hilang dengan sendirinya

Sampah akan membantu proses daur ulang

Sampah yang menumpuk dapat mencemari tanah dan air, serta menyebabkan masalah kesehatan

Sampah yang menumpuk akan menjadi bahan yang berguna untuk tanaman

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Cermati teks wawancara berikut untuk soal nomor 3 - 5!

A : Halo Pak, apakah bisa anda jelaskan mengapa pengelolaan sampah itu penting ?

B : Tentu. Pengelolaan sampah sangat penting karena sampah yang tidak dikelola

dengan baik dapat menyebabkan pencemaran. Sampah yang menumpuk bisa

mencemari

tanah dan air, serta menyebabkan masalah kesehatan bagi manusia.

Dengan pengelolaan sampah yang baik, kita bisa mengurangi dampak negatif

terhadap lingkungan dan menjaga kebersihan lingkungan hidup kita.

A : Apa saja cara yang dapat dilakukan untuk mengelola sampah dengan baik?

B : Beberapa cara untuk mengelola sampah dengan baik termasuk memilah sampah,

mendaur ulang bahan yang bisa digunakan kembali, dan mengurangi penggunaan

barang sekali pakai. Misalnya kita bisa memilah sampah organik dan non-organik,

serta menggunakan barang yang ramah lingkungan. Ini membantu mengurangi

volume sampah dan mempermudah proses daur ulang.

Kesimpulan yang dapat ditarik dari hasil wawancara tersebut adalah .....

Pengelolaan sampah tidak perlu diperhatikan karena tidak ada dampak lingkungan

Pengelolaan sampah penting untuk mengurangi pencemaran lingkungan dan masalah kesehatan

Pengelolaan sampah hanya penting untuk kebersihan rumah tangga

Pengelolaan sampah harus dilakukan hanya untuk sampah plastik saja

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bacalah teks berikut ini!" Pada hari Sabtu pagi, warga desa berkumpul untuk melaksanakan kerja bakti membersihkan lingkungan sekitar. Mereka bekerjasama dengan semangat untuk mengumpulkan sampah, mengecat tembok, dan merapikan taman. Selama kerja bakti, terlihat jelas kerjasama yang harmonis antara semua anggota masyarakat. Setelah kerja bakti selesai, lingkungan desa menjadi lebih bersih dan nyaman untuk ditempati."

Kalimat tanya yang tepat sesuai isi cuplikan teks tersebut adalah .....

Apa yang dilakukan warga desa setelah kerja bakti selesai?

Apa yang menjadi tujuan dari kegiatan kerja bakti?

Kapan warga desa melaksanakan kerja bakti?

Apa yang dikerjakan oleh warga desa selama kerja bakti?

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Bacalah teks eksplanasi berikut ini untuk menjawab pertanyaan nomor 7 - 8!"

Kehidupan nelayan pemburu paus adalah kehidupan yang penuh tantangan dan resiko. Nelayan pemburu paus biasanya tinggal di daerah pesisir dan mengandalkan kapal untuk berburu paus di lautan. Mereka memulai hari mereka sangat pagi untuk mencari paus dan menghabiskan waktu berjam-jam di laut dalam kondisi cuaca yang tidak bersahabat. Selain ketrampilan dalam berburu, nelayan ini juga harus memiliki pengetahuan mendalam tentang perilaku paus dan kondisi laut. Proses berburu paus melibatkan teknik khusus dan peralatan yang dirancang untuk menangkap paus dengan hati hati. Setelah paus ditangkap, bagian bagian tubuhnya di proses untuk berbagai keperluan, termasuk makanan, minyak dan bahan lainnya."

Apa yang perlu dimiliki oleh nelayan pemburu paus selain ketrampilan berburu?

Pengetahuan tentang perbaikan teknik kapal

Pengetahuan mendalam tentang perilaku paus dan kondisi laut

Ketrampilan memasak berbagai jenis makanan

Kemampuan berkomunikasi dengan nelayan lain

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?