
DRILL INDO KELAS 6

Quiz
•
Other
•
6th Grade
•
Easy
MILA FIRAMONITA
Used 1+ times
FREE Resource
12 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kata tanya untuk menanyakan benda adalah....
Apa
kenapa
siapa
bagaimana
Answer explanation
Dalam membuat membuat pertanyaan pertanyaan dari suatu bacaan kata yang umum digunakan digunakan adalah
1. APA (menanyakan benda)
2. SIAPA (menanyakan orang)
3. MENGAPA (menanyakan sebab)
4. DIMANA (menanyakan waktu)
5. BAGAIMANA (menanyakan cara, hal, keadaan, dan sebagainya)
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dina dan Lisa adalah sahabat sejak mereka duduk di bangku SD. Mereka selalu bersama dalam suka dan duka. Dina dikenal ceria dan penuh semangat, sedangkan Lisa lebih pendiam namun setia. Mereka sering bermain bersama, belajar bersama, dan bahkan merencanakan masa depan bersama. Seiring waktu berlalu, Dina dan Lisa tumbuh dewasa. Mereka melanjutkan pendidikan mereka ke tingkat yang lebih tinggi, bahkan Dina dan Lisa pernah saling menjaga satu sama lain saat mereka memiliki masalah. Namun, persahabatan mereka tidak selalu mulus. Ada saat-saat ketika mereka merasa tidak saling mengerti, bahkan sempat bertengkar. Namun, mereka selalu bisa saling memahami dan kembali bersahabat. Dina dan Lisa juga memiliki mimpi masing-masing. Dina ingin menjadi seorang dokter, sedangkan Lisa ingin menjadi seorang guru. Mereka saling mendukung satu sama lain untuk meraih mimpi mereka.
Berdasarkan cerita diatas Dina dan Lisa tergolong dalam...
latar
alur
tokoh
sudut pandang
Answer explanation
UNSUR INSTRINSIK CERITA
nsur intrinsik merupakan unsur dalam yang membangun cerita(tokoh, angun cerita (tokoh, penokohan, alur, latar, sudut pandang, gaya bahasa, dan tema)
.
1. TOKOH/PENOKOHAN
Tokoh adalah individu karangan yang mengalami peristiwa di dalam cerita. Penokohan adalah penyajian watak tokoh dan penciptaaan citra tokoh di dalam cerita. Berkaitan dengan tokoh, dikenal tokoh utama dan tokoh bawahan. Tokoh utama adalah tokoh yang selalu ada dalam
setiap peristiwa, banyak berhubungan dengan tokoh lain, dan paling banyak terlibat dengan tema cerita. Adapun tokoh bawahan adalah tokoh yang menjadi pelengkap dalam cerita.
.
2. LATAR
Latar adalah unsur dalam suatu cerita yang menunjukkan di mana, bagaimana, dan kapan peristiwa-peristiwa dalam cerita it peristiwa-peristiwa dalam cerita itu belangsung. L u belangsung. Latar ada tiga macam, yaitu: latar ge atar ada tiga macam, yaitu: latar geografis (tempat), latar waktu, dan latar sosial.
.
3 ALUR
Alur adalah jalinan peristiwa dalam sebuah karya sastra yang disusun secara runtut, biasanya berdasarkan urutan waktu atau sebab-akibat.
.
4. SUDUT PANDANG
Sudut pandang dapat diartikan sebagai posisi pengarang terhadap peristiwa-peristiwa di dalam cerita. Ada empat tipe sudut pandang, yaitu: sudut pandang orang pertama sentral, sudut pandang
orang pertama sebagai pembantu, sudut pandang orang ketiga serba tahu, dan sudut pandang orang ketiga terbatas.
.
5. GAYA BAHASA
Gaya bahasa adalah cara khas dalam mengungkapkan pikiran atau perasaan melalui bahasa dalam bentuk lisan atau tulisan.
.
6. TEMA
Tema adalah gagasan, ide, atau pikiran utama, yang digunakan sebagai dasar dalam menuliskan cerita.
.
7. AMANAT
Amanat adalah pesan yang ingin disampaikan pengarang kepada pembaca melalui cerita yang dibuat.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan paragraf pada teks laporan hasil pengamatan berikut!
Nasi merupakan makanan pokok masyarakat Indonesia. Sebagian besar masyarakat Indonesia mengonsumsi nasi. Beberapa orang bahkan menganggap jika tidak mengonsumsi nasi sama halnya belum makan. Hal ini karena sebagian masyarakat menganggap makanan selain nasi hanyalah camilan.
Gagasan pokok paragraf tersebut adalah ....
nasi sebagai camilan yang mengenyangkan
anggapan masyarakat terhadap nasi
nasi lebih baik dikonsumsi daripada camilan lain
nasi sebagai makanan pokok masyarakat Indonesia
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan paragraf pada teks laporan hasil pengamatan berikut!
Nasi merupakan makanan pokok masyarakat Indonesia. Sebagian besar masyarakat Indonesia mengonsumsi nasi. Beberapa orang bahkan menganggap jika tidak mengonsumsi nasi sama halnya belum makan. Hal ini karena sebagian masyarakat menganggap makanan selain nasi hanyalah camilan.
Kesimpulan dari paragraf di atas adalah
nasi sebagai camilan yang mengenyangkan
nasi lebih baik dikonsumsi daripada camilan lainnya
anggapan masyarakat terhadap nasi
nasi sebagai makanan pokok masyarakat Indonesia
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang merupakan ciri-ciri teks laporan hasil pengamatan adalah ....
disusun sebelum melakukan pengamatan
disusun setelah melakukan pengamatan
disusun saat melakukan pengamatan
disusun sebelum dan setelah melakukan pengamatan
Answer explanation
LAPORAN HASIL PENGAMATAN
Laporan adalah segala sesuatu yang dilaporkan dari seseorang atau suatu badan
hukumsehubungan dengan tugas yang dibebankan kepadanya. Membaca laporan berarti membaca pemberitahuan hasil dari suatu pengamatan. Laporan dibuat setelah mengadakan observasi atau pengamatan. Topik laporan adalah pokok yang dibicaran dalam laporan.
.
Fungsi laporan laporan
(1) memberitahukan memberitahukan atau menjelaskan menjelaskan dasar penyusunan, penyusunan, kebijakan, kebijakan, keputusan keputusan atau pemecahan masalah.
(2) memberitahukan memberitahukan atau menjelaskan menjelaskan pertanggungjawaban pertanggungjawaban tugas dan kegiatan. kegiatan.
(3) merupakan merupakan bahan untuk pendokumentasian. pendokumentasian.
(4) merupakan merupakan sumber informasi. informasi.
.
Syarat pembuatan pembuatan laporan laporan
(1) menggunakan menggunakan bahasa yang jelas, singkat, benar, dan baku.
(2) mengemukakan mengemukakan isi laporan laporan dengan lengkap lengkap dan sistematis. sistematis.
(3) Didasari Didasari oleh fakta yang benar dan meyakinkan meyakinkan
(4) Menarik Menarik dan enak dibaca
.
Kerangka Kerangka Laporan
(1) Pendahuluan
Berisi latar belakang kegiatan yang dilaksanakan
(2) Isi laporan laporan
Berisi rincian kegiatan yang dilakukan beserta hasilnya. Kegiatan yang dilaporkan lengkap dengan nama, tempat, waktu, dan orang yang terlibat dalam kegiatan
(3) Penutup Penutup laporan laporan
Berisi kesimpulan
(4) Laporan Laporan diakhiri diakhiri dengan identitas identitas pembuat pembuat laporan laporan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kebun binatang ragunan berfungsi sebagai tempat tinggal berbagai jenis hewan.
Penggunaan huruf kapital pada kalimat di atas adalah ...
Kebun binatang ragunan
kebun binatang ragunan
Kebun Binatang Ragunan
Kebun Binatang ragunana
Answer explanation
PENGGUNAAN HURUF KAPITAL
1. Awal Kalimat: Setiap awal kalimat harus diawali dengan huruf kapital.
.
2. Nama Orang: Nama orang, termasuk julukan, harus ditulis dengan huruf kapital.
.
3. Nama Geografi: Nama tempat, kota, wilayah, dan negara harus ditulis dengan huruf kapital.
.
4. Nama Lembaga, Organisasi, dan Badan: Nama lembaga, organisasi, atau badan, baik negara, internasional, maupun lainnya, harus ditulis dengan huruf kapital.
.
5. Judul: Semua kata dalam judul (buku, artikel, makalah, dll.) ditulis dengan huruf kapital, kecuali kata tugas seperti "di", "ke", "dari", "dan", "untuk", dan "yang" yang tidak berada di awal judul.
.
6. Nama Agama, Kitab Suci, dan Tuhan: Nama agama, kitab suci (Al-Qur'an, Injil, dll.), dan Tuhan, termasuk sebutan dan kata ganti Tuhan, ditulis dengan huruf kapital.
.
7. Nama Gelar: Gelar kehormatan, kebangsawanan, keturunan, keagamaan, atau akademik yang diikuti nama orang harus ditulis dengan huruf kapital.
.
8. Nama Jabatan dan Pangkat: Jabatan dan pangkat yang diikuti nama orang atau yang digunakan sebagai sapaan harus ditulis dengan huruf kapital.
.
9. Nama Bangsa, Suku, dan Bahasa: Nama bangsa, suku, dan bahasa harus ditulis dengan huruf kapital.
.
10. Nama Peristiwa Sejarah: Nama peristiwa sejarah harus ditulis dengan huruf kapital.
.
11. Nama Hari, Bulan, dan Tahun: Nama hari, bulan, dan tahun harus ditulis dengan huruf kapital.
.
12. Petikan Langsung: Huruf pertama pada petikan langsung yang merupakan kalimat lengkap harus ditulis dengan huruf kapital.
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri khas dari teks eksplanasi adalah ...
Menyajikan informasi berupa fakta
Melaporkan hasil observasi
Menggambarkan suatu objek
Menjelaskan suatu prosedur
Answer explanation
TEKS EKSPLANASI
Teks eksplanasi adalah teks yang berisi penjelasan mengenai suatu fenomena atau peristiwa, baik fenomena alam maupun fenomena sosial yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari. Fenomena alam yang dimaksud bisa berupa tanah longsor, gempa bumi, gunung meletus, kebakaran hutan, proses terbentuknya pelangi, dan sebagainya. Sedangkan fenomena sosial yang dapat dijelaskan oleh teks eksplanasi antara lain; aksi demonstrasi, tawuran, peperangan, dan lain-lain.
.
Ciri-Ciri Teks Eksplanasi
Ada empat ciri-ciri teks eksplanasi, yaitu Faktual, Keilmuan, Informatif, dan Pembahasan yang Bersifat Umum. Berikut penjelasan lengkapnya:
1. Faktual
Artinya, teks eksplanasi memuat informasi yang nyata dan benar adanya.
.
2. Bersifat Keilmuan
Teks eksplanasi membahas fenomena yang berhubungan dengan ilmu pengetahuan. Misalnya, gempa bumi dikaitkan dengan ilmu Geografi. Atau aksi demonstrasi yang dibahas dari sudut pandang ilmu Sosiologi.
.
3. Informatif
Teks eksplanasi bertujuan untuk memberikan informasi tanpa mempengaruhi pembaca. Ingat ya, teks eksplanasi hanya menjelaskan proses terjadinya suatu kejadian, bukan untuk membujuk siapapun.
.
4. Membahas hal-hal yang bersifat umum
Teks eksplanasi menjelaskan peristiwa yang sering kita jumpai dalam kehidupan sehari-hari.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
LKPD IPS Negara ASEAN

Quiz
•
6th Grade
10 questions
soal Bahasa Indonesian Tema 1

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Tema 2 Subtema 2 Kelas 6

Quiz
•
6th Grade
15 questions
SOAL PTS 1 KELAS 6 BAHASA INDONESIA TEMA 1

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Ulangan Harian

Quiz
•
6th Grade
10 questions
B. INDONESIA LAPORAN HASIL PENGAMATAN (BAB 1)

Quiz
•
6th Grade
11 questions
QUIZ KELAS 6 TEMA 1

Quiz
•
6th Grade
14 questions
Soal Ulangan Tema 6 Tema 1

Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade