Latihan Bahasa Indonesia Semester 2

Quiz
•
World Languages
•
11th Grade
•
Medium
herawati ris
Used 1+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Karya sastra yang isinya bersifat khayalan dan bertujuan untuk menghibur disebut dengan teks ....
Nonfiksi
Fiksi
Deskripsi
Argumentasi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Berikut ini yang bukan merupakan contoh teks fiksi adalah ....
Novel
Cerpen
Biografi
Drama
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Unsur intrinsik dalam teks fiksi adalah unsur yang ....
Berasal dari luar cerita dan memengaruhi penulisan
Berkaitan dengan latar belakang pengarang
Membangun cerita dari dalam
Terkait dengan kondisi sosial budaya saat karya dibuat
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Rangkaian peristiwa yang membentuk jalannya cerita disebut ....
Tema
Latar
Tokoh
Alur
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Cara pengarang menyampaikan cerita kepada pembaca disebut ....
Gaya bahasa
Sudut Pandang
Amanat
Penokohan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Teks yang menyajikan informasi berdasarkan fakta dan data yang dapat dibuktikan kebenarannya adalah teks ....
Fiksi
Nonfiksi
Narasi
Persuasi
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 1 pt
Berikut ini yang merupakan contoh teks nonfiksi adalah ....
Legenda
Fabel
Artikel ilmiah
Mitos
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
KUIS TEKS ARGUMENTASI, PENGERTIAN, CIRI DAN JENISNYA

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Asesmen ppl 1

Quiz
•
11th Grade
15 questions
Kegiatan Membaca Buku

Quiz
•
9th - 12th Grade
14 questions
Bahasa indonesia kelas 7

Quiz
•
7th Grade - University
10 questions
Ulasan Buku Fiksi

Quiz
•
8th Grade - University
9 questions
TEKS ARGUMENTASI XI SIGALUH

Quiz
•
11th Grade
15 questions
Resensi Buku

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Quiz BInd VII Teks Tanggapan

Quiz
•
7th Grade - University
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade