Qur'an Hadist
Quiz
•
Other
•
9th Grade
•
Hard
Ernawati Ernawati
Used 2+ times
FREE Resource
Enhance your content
40 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Perhatikan ayat berikut!
يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْٓا اَطِيْعُوا اللّٰهَ وَاَطِيْعُوا الرَّسُوْلَ وَاُولِى الْاَمْرِ مِنْكُمْۚ فَاِنْ تَنَازَعْتُمْ فِيْ شَيْءٍ فَرُدُّوْهُ اِلَى اللّٰهِ وَالرَّسُوْلِ
Terjemahnya “ Hai orang-orang yang beriman ,taatilah Allah dan Rasul ( Nya ),dan ulil amri di antara kamu.Kemudian jika kamu berlainan pendapat tentang sesuatu maka kembalikan ia kepada Allah ( Al-Qur’an ) dan Rasul ( sunnahnya )”
Berdasarkan QS.An-Nisa ( 4 ) : 59 diatas ,Al-Qur’an berfungsi sebagai…
Sumber hukum bagi umat Islam
Pembeda yang haq dan bathil
Pemberi kabar gembira
Penerangan bagi makhluk
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 2 pts
Hasdar sangat kesal karena ulah adiknya, Yusuf yang sering mengambil bukunya tanpa izin. Hasdar mencoba bersabar tetapi adiknya tidak juga sadar atas kelakuannya. Hal yang seharusnya di lakukan Hasdar sebagai pencerminan Al-Qur’an dan Hadis dalam kehidupan keluarga adalah…
Memarahinya dan memberinya pelajaran
Melaporkan hal tersebut kepada orang tuanya agar di marahi
Menasehatinya agar membeli tas sendiri dan mengingatkan kesalahannya
Mengajaknya bicara baik-baik dan mengingatkan kesalahannya
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Isi kandungan yang tepat dari kalimat yang bergaris bawah tersebut adalah….
Ampunan Allah Swt,adalah bagian dari rahmat-Nya
Allah Swt,akan marah terhadap orang yang tidak mau mohon ampun
Allah Swt,akan mengampuni kesalahan manusia selama ia meminta ampun
Semua dosa manusia akan diampuni oleh Allah Swt
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 2 pts
Pernyataan berikut ini yang menggambarkan kedudukan Al-Qur'an dan hadis dalam ajaran Islam yang sesuai adalah ….
Al-Qur'an adalah sumber utama hukum, sementara hadis tidak memiliki fungsi hukum
Al-Qur'an dan hadis memiliki kedudukan yang setara sebagai sumber hukum dalam Islam
Hadis lebih tinggi kedudukannya dibandingkan dengan Al-Qur'an dalam hal menentukan hukum
Al-Qur'an sebagai sumber utama, sementara hadis berfungsi untuk menjelaskan dan memperinci hukum yang ada dalam Al-Qur'an
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Terjemah dari kalimat yang bergaris bawah tersebut adalah….
Tidaklah Allah Swt,menambah bagi seorang hamba
Tidaklah sedekah itu mengurangi harta
Dia akan meninggikan (derajat) Nya
Tidak pemberian maaf (kepada saudaranya)
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Terjemah yang tepat dari ayat yang bergaris bawah tersebut adalah…
Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi
Dan malam apabila menutupinya
Terdapat tanda-tanda orang yang berakal
Dan pergantian malam dan siang
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 5 pts
Bacaan mad yang terdapat dalam kata
السّماء
adalah …
Mad Thabi’I
Mad Wajib Muttasil
Mad Jaiz Munfasil
Mad Layyin
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
40 questions
SOAL PPKN KELAS IX SEMESTER GANJIL
Quiz
•
9th Grade
40 questions
KARISMATIK 2021
Quiz
•
5th Grade - University
40 questions
USBK PRAKARYA 2020
Quiz
•
9th Grade
39 questions
SIMULASI DIGITAL
Quiz
•
9th - 12th Grade
39 questions
Pemantapan PSAT PAI BP Kelas 7 2025
Quiz
•
7th Grade - University
40 questions
US Prakarya SMP
Quiz
•
9th Grade
40 questions
PRAMUKA
Quiz
•
7th - 9th Grade
40 questions
ASESMEN SUMATIF BAHASA INDONESIA KELAS 8
Quiz
•
8th Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
20 questions
Multiplying and Dividing Integers
Quiz
•
7th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
11 questions
NEASC Extended Advisory
Lesson
•
9th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Boomer ⚡ Zoomer - Holiday Movies
Quiz
•
KG - University
17 questions
Afro Latinos: Una Historia Breve Examen
Quiz
•
9th - 12th Grade
13 questions
Halloween Trivia
Quiz
•
9th Grade
17 questions
Hispanic Heritage Month Trivia
Quiz
•
9th - 12th Grade
12 questions
Graphing Inequalities on a Number Line
Quiz
•
9th Grade