SOal US PKK kelas XII Farmasi April 2025

Quiz
•
Life Project
•
12th Grade
•
Medium
YOHANSYAH HANDESWARA
Used 4+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Suatu sikap, jiwa, dan kemampuan untuk menciptakan hal baru yang sangat bernilai dan berguna bagi dirinya dan orang lain DISEBUT DENGAN ISTILAH....
Kreatif
Wirausaha
Ilmu Kewirausahaan
Inovatif
Kewirausahaan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Untuk mencapai bekerja prestatif, efektif, dan efisien, di samping adanya kesiapan mental, dan fisik, juga harus didukung oleh
Lingkungan
Produk
Distribusi
Konsumen
Pemerintah
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
1Seorang wirausahawan hendaknya seseorang yang mampu menatap masa depan dengan lebih optimis, melihat kedepan dengan berpikir dan berusaha, berusaha memanfaatkan peluang dengan penuh ..
Imajinatif
Impulsif
Perhitungan
Kreatif
Inovatif
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kemampuan seseorang untuk melahirkan sesuatu yang baru, baik berupa gagasan maupun karya nyata, baik dalam karya baru maupun kombinasi dengan hal- hal yang sudah ada, dan semuanya itu relatif berbeda dengan yang telah ada sebelumnya disebut dengan istilah...
Kreativitas
Kewirausahaan
Inovatif
Spekulatif
Prestatif
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Dalam definisi kreativitas yang disebut merasakan dan mengamati adanya masalah, membuat dugaan tentang kekurangan (masalah) ini, menilai, dan menguji dugaan atau hipotesis, kemudian mengubah dan mengujinya lagi, dan akhirnya menyampaikan hasil- hasilnya yaitu
Process
Press
Product
Person
Prestatif
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Merupakan setiap ide ataupun gagasan baru yang belum pernah ada atau diterbitkan sebelumnya, umumnya berisi terobosan-terobosan baru mengenai sebuah hal yang diteliti oleh sang innovator yaitu
Kreativitas
Kewirausahaan
Inovatif
Spekulatif
Prestatif
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri seorang wirausahawan tidak boleh berubah-ubah dalam memutuskan sesuatu, oleh karena itu harus memiliki sikap
Mandiri
Konsisten
Berani
Pantang menyerah
Mercusuar
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade