GENAP: REMEDIAL STS IPA KELAS 8

Quiz
•
Science
•
8th Grade
•
Easy
Nurul Hidayati
Used 2+ times
FREE Resource
15 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Contoh peristiwa yang menunjukkan adanya getaran adalah...
Mobil yang melaju di jalan raya
Bandul jam yang bergerak maju-mundur secara teratur
Orang yang berjalan di atas trotoar
Air yang mengalir di sungai
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seorang siswa mengamati gerakan bandul sederhana dan mencatat bahwa bandul tersebut bergerak bolak-balik melewati titik keseimbangan. Jika siswa ingin menentukan amplitudo dari getaran bandul tersebut, maka besaran yang harus diukur adalah …
Waktu yang dibutuhkan bandul untuk satu kali getaran
Banyaknya getaran dalam satu detiK
Simpangan maksimum bandul dari titik keseimbangan
Jarak yang ditempuh bandul dalam satu periode
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika sebuah pendulum memiliki frekuensi 5 Hz, maka dalam waktu 4 detik, jumlah getaran yang terjadi adalah...
10 getaran
15 getaran
20 getaran
25 getaran
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Jika sebuah pegas memiliki periode getaran 0,2 detik, maka frekuensi getarannya adalah...
2 Hz
5 Hz
10 Hz
20 Hz
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu ciri utama gelombang longitudinal pada pegas adalah...
Arah rambatnya tegak lurus terhadap arah getar
Arah rambatnya sejajar dengan arah getar
Tidak memerlukan medium untuk merambat
Merambat lebih cepat di ruang hampa
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan gambar grafik berikut!
Farwatil sedang menganalisis bentuk gelombang yang diperoleh dari eksperimen di laboratorium. Ia ingin menentukan berapa panjang gelombang dalam gambar tersebut. Jika satu panjang gelombang terdiri dari satu bukit dan satu lembah, maka berdasarkan gambar, berapakah jumlah panjang gelombang yang terbentuk dari titik A ke G?
1,5 λ
2 λ
2,5 λ
3 λ
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ihsan sedang melakukan percobaan di laboratorium dan mencatat bahwa sebuah gelombang memiliki panjang gelombang 5 meter dan frekuensi 4 Hz. Berdasarkan data tersebut, berapakah cepat rambat gelombang yang diamati Ihsan?
10 m/s
15 m/s
20 m/s
25 m/s
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Getaran dan Gelombang dalam Kehidupan Sehari-hari

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Uji Pemahaman Getaran dan Bunyi

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Uji Pemahaman Getaran dan Gelombang

Quiz
•
8th Grade
15 questions
Getaran dan gelombang

Quiz
•
8th Grade
10 questions
Getaran dan Bunyi

Quiz
•
8th Grade - University
18 questions
Getaran

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Materi Getaran, Gelombang dan Bunyi

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Latihan Getaran Gelombang dan bunyi & Cahaya dan Alat Optik

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Science
20 questions
Physical and Chemical Changes

Quiz
•
8th Grade
22 questions
Newton's Laws of Motion

Lesson
•
8th Grade
20 questions
Distance Time Graphs

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
Exploring Newton's Laws of Motion

Interactive video
•
6th - 10th Grade
17 questions
Thermal Energy Transfer

Lesson
•
6th - 8th Grade
10 questions
Exploring Chemical and Physical Changes

Interactive video
•
6th - 10th Grade
18 questions
Water Cycle

Quiz
•
5th - 8th Grade
15 questions
Physical and Chemical Changes

Quiz
•
8th Grade