POST TEST_SIKLUS I_BENDA LANGIT DAN TEORI TERBENTUKNYA TATA SURY

Quiz
•
Science
•
7th Grade
•
Medium
Peserta PPG 05452
Used 4+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Susunan benda-benda langit yang terdiri atas matahari, planet beserta satelitnya, asteroid, komet, dan meteor, dengan matahari sebagai pusat peredarannya disebut....
Orbit bumi
Bintang
Benda angkasa
Tata Surya
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Teori terbentuknya tata surya sesuai gambar tersebut adalah ....
Teori awan debu
Teori nebula
Teori pasang surut
Teori bigbang
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Tata surya tercipta dari tata surya itu asalnya dari gumpalan debu dan gas. Gumpalan tadi itu memadat dan membentuk gumpalan bola. Partikel-partikel yang ada di bagian tengah saling menekan satu sama lain, sehingga menimbulkan panas dan berpijar, Bagian inilah yang disebut dengan matahari. Teori tersebut dicetuskan oleh ….
Kant dan Lapalce
Wizsaeceker dan Kuiper
James-Jeeffresys
Raymond Arthur Lyttleton
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Perhatikan pernyataan berikut.
1. Tata surya berasal dari kabut yang tersusun dari debu, es, dan gas dengan kandungan hidrogen yang tinggi di dalamnya.
2. Tata surya berasal dari gumpalan debu dan gas.
3. Tata surya berasal dari material Matahari yang tertarik keluar oleh gravitasi bintang lain.
4. Tata surya terbentuk dari serpihan yang tercipta dari ledakan dua Bintang raksasa.
Pernyataan yang berhubungan dengan teori nebula terdapat pada angka ….
1
2
3
4
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Perhatikan gambar tersebut! Berdasarkan gambar di atas proses terjadinya planet terjadi karena ....
Beberapa Bintang di langit merupakan awal terbentuknya tata surya
Adanya kabut di alam semesta yang bersuhu tinggi
Adanya gravitasi antara matahari dan Bintang
Adanya Bintang yang bergerak di dekat matahari
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
45 sec • 10 pts
Perhatikan gambar tersebut! Tata surya memiliki pecahan – pecahan batu yang mirip dengan materi penyusun planet. Pecahan batu tersebut salah satunya berada diantara daerah orbit planet mars dan Jupiter. Berdasarkan uraian tersebut dapat disimpulkan bahwa benda langit tersebut adalah ....
Asteroid
Planet
Meteor
Meteorit
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 10 pts
Perhatikan pernyataan berikut!
1. Memiliki ekor yang panjang dan berkilau
2. Terlihat paling terang dan memiliki ekor terpanjang saat berada di titik terdekat dengan matahari
3. Memiliki bentuk tidak beraturan
4. Mengelilingi matahari.
Yang termasuk dalam karakteristik dari komet adalah pertanyaan nomor ....
1 dan 2
3 dan 4
1 dan 3
2 dan 4
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
SOLAR SYSTEM

Quiz
•
7th Grade
10 questions
Quiz Tata Surya dan Planet

Quiz
•
6th Grade - University
10 questions
Kuis 1 Sistem Tata Surya dan Benda Langit

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Quiz SISTEM TATA SURYA

Quiz
•
7th Grade
15 questions
IPAS - BAB 4 BUMI & ANTARIKSA

Quiz
•
10th Grade
15 questions
untitled

Quiz
•
6th Grade - University
10 questions
Tata Surya 85

Quiz
•
7th Grade
9 questions
Quiz Tata Surya

Quiz
•
3rd Grade - University
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World

Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review

Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns

Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Science
20 questions
Distance Time Graphs

Quiz
•
6th - 8th Grade
26 questions
7.6E Rate of Dissolution

Quiz
•
7th Grade
17 questions
Energy Transformations

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
Exploring Newton's Laws of Motion

Interactive video
•
6th - 10th Grade
17 questions
Thermal Energy Transfer

Lesson
•
6th - 8th Grade
10 questions
Exploring Chemical and Physical Changes

Interactive video
•
6th - 10th Grade
20 questions
Photosynthesis and Cellular Respiration

Quiz
•
7th Grade
25 questions
Cell Structure

Lesson
•
7th Grade