
Kuis Karya Fiksi

Quiz
•
Other
•
8th Grade
•
Medium
Putri Revi
Used 5+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Novel merupakan salah satu contoh karya fiksi karena……
Menyajikan fakta yang dapat dibuktikan kebenarannya.
Memiliki alur cerita yang menarik.
Memiliki tujuan dan langkah langkah yang jelas.
Menggambarkan suatu objek dengan sejelas jelasnya.
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut bentuk karya Fiksi, kecuali ….
Cerpen.
Roman
Novel
Disertasi.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatikan kutipan cerita berikut!
(1) Malam itu hujan turun deras disertai kilatan cahaya dan disusul suaru gemuruh. (2) Udara dingin menusuk kulit beradu dengan hangatnya perapaian yang menyala. (3) Aku tangah sendirian di rumah menunggu Ayah dan Ibuku yang seharusnya sudah pulang sedari tadi. (4) Mereka Pergi ke Kota untuk menjual hewan ternak yang jaraknya sekitar setengah hari perjalanan menggunkan Kuda.
Bukti latar waktu pada kutipan cerita tersebut ditunjukkan oleh kalimat bernomor….
(1)
(2)
(3)
(4)
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bacalah kutiapan teks berikut!
Novel Karya Armijin Pane dengan tebal 150 Halaman ini mempunyai sejarah yang menggemparkan. Cerita ini pernah ditolak oleh Balai Pustaka, yang kemudian Ramai dipuji dan dicela. Akan tetapi, akhirnya tak urung menjadi salah satu Novel kalsik Modern Indonesia yang harus dibaca oleh orang terpelajar di Indonesia.
Kalimat Ulasan yang sesuai dengan isi kutipan tersebut adalah….
Identitas nuku adalah Karya ARMIJIN Pane dan tebal 150 halaman.
Dia seorang pengarang yang sering mendapat penghargaan.
Buku ini sangat cocok dibaca oleh pelajaran Indonesia.
Novel ini menceritakan cerita klasik Indonesia, tetapi Modern.
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Cermatilah kutipan cerita berikut!
“Aku tahu, saat ini perasaanmu hancur lebur bercampur layaknya bubur yang hambar tanpa bumbu. Tapi yakinlah selalu ada jalan untuk orangyang mampu mengubah hidupnya.’’ Ucap Alin turut berduka cita atas kepergian bapakku.
“Sungguh, aku tidak ingin kehilangan Bapak untuk selamanya. Aku tidak sanggup menatap apa yang akan terjadi nantinya.” Tanpa kusadari tangisanku pecah. Tumpah – ruah.
‘’ Aku mengerti betul perasaan yang kau rasakan, aku pun pernah merasakan hal yang sama. Jika kau ingin menangis, Menangislah sampai menelaga. Menangislah salagi kau masih bisa menangis karna itu manusiawi.” Alin memang selalu mengerti kondisiku, ia adalah teman seperjuanganku yang sama sama menguntungkan kehidupannya dari tumpukan sampai Ibu Kota.
Penggambaran watak tokoh Alin dalam kutipan cerita tersebut dilakukan secara……….
Analitik
Dramatik.
Implisit.
Eksplisit.
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bacalah Kutipan cerita berikut!
Kupandangi langit malam yang cerah mengandung rembulan dengan balutan sinar keemasan. Tak mau kalah, jutaan Bintang gemintang yang gemerlap pun tersebar luas bagai hamparan permadani. Aku yakin, diantara jutaan bintang itu pasti ada satu milikku dengan suatu saat nanti aku akan dapat menggapainya dengan kemauan dengan tekad yang kuat.
Kutipan cerita tersebut menggambarkan latar…..
Waktu
Tempat
Suasana.
Tokoh
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ciri ciri utama dari karya fiksi…..
Mengutamakan fakta dan data yang valid.
Berisi imajinasi dengan rekaan panjang.
Hanya membahas sejarah dan kejadiaan nyata.
Menggunakan Bahasa ilmiah yang kaku.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Buku Fiksi & Non Fiksi

Quiz
•
8th Grade
20 questions
ASESMEN HARIAN KARYA FIKSI KELAS 8C

Quiz
•
8th Grade
20 questions
teks fabel

Quiz
•
7th - 9th Grade
20 questions
JAGO BAHASA INDONESIA III

Quiz
•
8th Grade
25 questions
UTS BIND KELAS 8

Quiz
•
8th Grade - University
25 questions
UTS BI Genap 8 24-25

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Bahasa Indonesia kelas 8

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Sumatif Artikel Ilmiah Populer

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Other
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Fast Food Slogans

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
Parallel Lines Cut by a Transversal

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Figurative Language Review

Quiz
•
8th Grade
4 questions
End-of-month reflection

Quiz
•
6th - 8th Grade