STS Genap_B. Indonesia

Quiz
•
Education
•
6th Grade
•
Hard
Ade Eko Hartono
FREE Resource
35 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Teks yang ditulis oleh seseorang tentang kisah seseorang tokoh dalam menjalani kehidupannya disebut teks….
Narasi
Autobiografi
Biografi
Deskripsi
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Bacalah teks biografi berikut!
Mohammad Natsir merupakan satu di antara tokoh Indonesia yang
berpenampilan paling sederhana sepanjang masa. Bahkan, Natsir sampai
dikenal sebagai menteri yang "tidak memiliki baju bagus, jasnya bertambal".
Dia dikenang sebagai menteri yang tak punya rumah dan menolak untuk
diberi mobil mewah. Mohammad Natsir diangkat sebagai perdana menteri oleh
Presiden Soekarno pada 17 Agustus 1950. Natsir juga diketahui menguasai
banyak bahasa asing, seperti bahasa Inggris, Belanda, Prancis, Jerman, dan
Arab.
Sikap teladan pada tokoh biografi di atas yang dapat kita terapkan dalam kehidupan sehari-hari adalah ...
Menjadi perdana menteri Indonesia.
Menolak ketika diberi sesuatu.
Tetap berkarya, walau hidup penuh dengan kesibukan.
Berpenampilan sederhana, walau pangkat dan jabatan tinggi.
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Pengalaman Ary Aditia dalam mendaki gunung dapat kita lihat melalui media digital yang ditulis secara koronogis atau berurutan yang dinamakan….
Fotografer
Web blog
Website
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Kata-kata yang dianggap memiliki kebijaksanaan tentang hidup disebut….
Kata Mutiara
Kata kerja
Kalimat peribahasa
Kalimat kutipan
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Perhatikan kata-kata mutiara berikut!
"Pendidikan adalah senjata paling ampuh yang dapat kamu gunakan untuk
mengubah dunia."
-Nelson Mandela.
Makna dari kata-kata mutiara di atas yaitu ...
Pendidikan adalah alat untuk mencapai kekuasaan.
Pendidikan hanya penting untuk orang tertentu saja.
Pendidikan hanyalah salah satu cara untuk mendapatkan pekerjaan.
Pendidikan memiliki peran penting dalam menciptakan perubahan positif di dunia
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Metode mencatat kreatif yang memudahkan kita mengingat banyak informasi dinamakan….
Meringkas
Merangkum
Peta konsep
Peta pikiran
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
2 mins • 1 pt
Teks pidato bertujuan persuasive, maksudnya….
Memberikan laporan kepada audiens
Menyampaikan pengetahuan kepada audiens
Mempengaruhi sesorang untuk melakukan sesuatu
Menyajikan informasi menarik kepada audiens
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
35 questions
MIN 2 PAS GENAP BAHASA INDONESIA 2023

Quiz
•
6th Grade
39 questions
Bahasa Indonesia

Quiz
•
9th Grade
40 questions
US BINDO 23

Quiz
•
9th Grade
40 questions
UH BAHASA INDONESIA TEKS FIKSI DAN NON FIKSI KELAS VII

Quiz
•
8th Grade
35 questions
soal tema 7 "Pidato"

Quiz
•
6th Grade - University
40 questions
PAS GANJIL BAHASA INDONESIA KELAS 9

Quiz
•
9th Grade
35 questions
PTS Bahasa Indonesia Genap 2023

Quiz
•
6th Grade
40 questions
LATIHAN SOAL SAT BAHASA INDONESIA KELAS 8 SSA

Quiz
•
8th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade