
PKK KELAS 12

Quiz
•
Business
•
12th Grade
•
Hard
Tinna Rustiana
Used 2+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 20 pts
Seseorang yang melakukan upaya-upaya kreatif dan inovatif dengan jalan mengembangkan ide dan meramu sumber daya untuk menemukan peluang dan perbaikan hidup adalah .....
Wirausaha
Inovator
Kreator
Peluang Kerja
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 20 pts
Sebelum mendirikan usaha diperlukan analisis untuk mengetahui berbagai kemungkinan kesempatan usaha, mana yang bisa dilakukan dan bisa memberikan keuntungan dengan berbagai tingkat resiko yang akan di hadapi. Agar usaha yang mau dijalankan bisa terarah, maka dibutuhkan rencana usaha yang akan didirikan, misalnya Produk apa yang mau dibuat, Berapa modal yang dibutuhkan, dan lain sebagainya. Hal tersebut termasuk faktor keberhasilan usaha dalam hal .......
Faktor manusia
Faktor perencanaan
Faktor pemasaran
Faktor keuangan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 20 pts
Ani akan berwiirausaha menjual aneka kue. Kue yang akan dibuat diantaranya bolu, cake ulang tahun, lontar. Ani harus memahami cara pembuatan masing-masing kue tersebut. Sumber daya yang dibutuhkan dalam pernyataan terebut adalah ....
Man
Money
Methode
Material
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 20 pts
Dalam proses produksi, menetapkan dan menetukan urutan urutan proses produksi
dari bahan mentah menjadi bahan jadi disebut .....
Scheduling
Dispatching
Follow up
Routing
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 20 pts
Hadirnya berbagai media sosial yang dapat mempermudah melakukan promosi. Promosi melalui media
online dapat dilakukan dengan menggunakan facebook, Instagram,
whatsapp, youtube, twitter, blog, dan sebagainya merupakan jenis media promosi ...
Internet
Poster
Brosur
Televisi
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 20 pts
Pembungkus suatu barang yang dapat menarik menarik atau menyingkirkan pembeli disebut .....
Media promosi
Brosur
Kemasan Produk
Iklan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 20 pts
Berikut data Toko Kue Ani selama bulan Desember 2024 : Biaya bahan baku pembuatan kue Ani sebesar Rp 4.000.000, Biaya listrik dan air Rp 500.000, Pendapatan usaha Rp 8.000.000. Laba/Rugi yang diperoleh Ani adalah .....
Rugi Rp 3.500.000
Laba Rp 3.500.000
Laba Rp 4.000.000
Laba Rp 8.000.000
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
10 questions
Dasar Akuntansi dan Praktek

Quiz
•
1st Grade - University
13 questions
Quiz Keuangan

Quiz
•
12th Grade
15 questions
administrasi pajak kelas XII AKL

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Akuntansi Keu Kls XII AKL

Quiz
•
12th Grade
5 questions
Pendapatan Nasional 2024

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
alat pembayaran ( tugas 1)

Quiz
•
9th - 12th Grade
10 questions
EVALUASI METODE FIFO,LIFO, DAN AVERAGE

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Ekonomi Part 1 Kelas X - XII

Quiz
•
1st - 12th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
20 questions
Brand Labels

Quiz
•
5th - 12th Grade
15 questions
Core 4 of Customer Service - Student Edition

Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
What is Bullying?- Bullying Lesson Series 6-12

Lesson
•
11th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade