Apa yang dimaksud dengan lembaga keuangan?
QUIS I : Konsep Dasar Lembaga Keuangan

Quiz
•
Other
•
University
•
Hard
Emily Nur Saidy
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Perusahaan yang memproduksi barang konsumsi
Lembaga yang berperan dalam menghimpun dan menyalurkan dana masyarakat
Organisasi sosial yang tidak memiliki hubungan dengan uang
Badan pemerintah yang mengatur perdagangan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Lembaga keuangan yang menghimpun dana masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya dalam bentuk kredit disebut…
Lembaga Keuangan Bank
Lembaga Keuangan Non-Bank
Bursa Efek
Asuransi
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Produk utama yang ditawarkan oleh lembaga keuangan bank adalah…
Kredit motor dan mobil
Deposito, giro, tabungan, dan kredit
Saham dan obligasi
Investasi properti
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Contoh lembaga keuangan non-bank di Indonesia adalah…
Bank Mandiri
Bank Indonesia
Otoritas Jasa Keuangan (OJK)
Pegadaian
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Contoh produk yang ditawarkan oleh lembaga keuangan non-bank adalah…
Kredit Usaha Rakyat (KUR)
Tabungan dan deposito
Asuransi kesehatan dan pinjaman leasing
Giro dan transfer antarbank
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Bentuk layanan keuangan yang memberikan perlindungan terhadap risiko tertentu dengan membayar premi disebut…
Investasi
Kredit
Asuransi
Sukuk
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Lembaga yang bertugas untuk mengawasi lembaga keuangan…
Kementerian Keuangan
Otoritas Jasa Keuangan (OJK)
Bank Dunia
IMF
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
10 questions
PRODUK PERBANKAN

Quiz
•
University - Professi...
10 questions
Lembaga Pembiayaan, Pasar Modal, dan Fintech

Quiz
•
10th Grade - University
10 questions
BANKING

Quiz
•
University
10 questions
LKB dan LKBB

Quiz
•
University
12 questions
UAS Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya

Quiz
•
University
10 questions
Ujian Akhir Semester Pengantar Ilmu Ekonomi

Quiz
•
University
10 questions
Resiko Reputasi

Quiz
•
University
15 questions
Latihan OJK&BANK

Quiz
•
10th Grade - University
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade