Pendidikan Agama Islam Iman kepada Qada dan Qadar

Quiz
•
Religious Studies
•
9th - 12th Grade
•
Medium
Zulfa Sy
Used 4+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Meyakini dengan sesungguhnya tentang segala ketetapan dan ketentuan Allah Swt terhadap makhluk-Nya adalah pengertian dari ....
iman kepada Allah Swt
Iman kepada Rasulullah
Iman kepada maliakat Allah
Iman kepada qada dan qadar
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Ketetapan Allah yang pasti terjadi sesuai dengan apa yang tertulis Lauhul Mahfuz dan tidak bisa diubah dengan usaha manusia merupakan pengertian dari ....
qada
qadar
takdir mubram
takdir mualak
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang tidak termasuk takdir mubram adalah ....
berjenis kelamin laki-laki atau perempuan
kapan waktu dilahirkan
kapan waktu meninggal
orang yang tidak bisa menjadi pintar
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Perhatian pernyataan berikut !
1. Ketetapan Allah yang sudah terjadi sesuai kehendak Allah
2. Ketentuan Allah sejak zaman azali yang belum terjadi
3. Segala ketetapan Allah terhadap makhluk-Nya yang pasti terjadi dan tidak bisa diubah oleh manusia
4. Ketentuan Allah terhadap makhluk-Nya sebelum manusia diwujudkan
Pernyataan di atas yang berhubungan dengan qada Allah ditunjukkan nomor ....
1 dan 2
2 dan 3
2 dan 4
3 dan 4
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Sikap berserah diri kepada Allah dari apa yang sudah diusahakan merupakan bentuk ....
ikhtiar
tawakal
sabar
syukur
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut yang bukan hikmah beriman kepada qada dan qadar adalah ....
menumbuhkan sikap berbaik sangka kepada Allah
mendorong manusia untuk lebih mendekatkan diri kepada Allah
meyakini bahwa segala sesuatu adalah kuasa Allah
menjadikan diri angkuh dan sombong
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Seseorang yang dulunya malas belajar, sekarang menjadi rajin belajar , merupakan wujud dari ....
ikhtiar
tawakal
doa
sabar
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Pendidikan Agama Islam kelas 6

Quiz
•
12th Grade
20 questions
iman kepada qoda dan qodar

Quiz
•
12th Grade
20 questions
materi bab 8 iman kepada qada dan qadar

Quiz
•
12th Grade
20 questions
post test Iman kepada qada dan qadar Allah SWT

Quiz
•
9th Grade - University
20 questions
qodho dan qodhar

Quiz
•
12th Grade
21 questions
Agama Islam SMP

Quiz
•
7th - 9th Grade
20 questions
Iman kepada Qada dan Qadar

Quiz
•
9th Grade - University
20 questions
T3 P14 Beriman Kepada Qada' Dan Qadar

Quiz
•
9th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade