Quiz Manajemen Aksesibilitas wisatawan Difabel

Quiz Manajemen Aksesibilitas wisatawan Difabel

University

18 Qs

quiz-placeholder

Similar activities

Pre Test Pertemuan IV

Pre Test Pertemuan IV

University

13 Qs

Dasar dasar hospitality kearifan lokal

Dasar dasar hospitality kearifan lokal

University

20 Qs

Quiz Manajemen Aksesibilitas wisatawan Difabel

Quiz Manajemen Aksesibilitas wisatawan Difabel

Assessment

Quiz

Hospitality and Catering

University

Easy

Created by

Fitri Fadhilah

Used 2+ times

FREE Resource

18 questions

Show all answers

1.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Salah satu manfaat ekonomi dari pariwisata inklusif adalah:

Memperkuat citra negatif destinasi

Meningkatkan ketimpangan sosial

Menggarap pasar yang belum tergarap

Mengurangi keuntungan pelaku usaha

2.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Pasal 16 Ayat (1) Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2016 menegaskan hak penyandang disabilitas untuk:

Mendapatkan fasilitas pariwisata, budaya, dan hiburan yang mudah diakses

Mendapatkan pekerjaan di sektor pariwisata

Berwisata secara gratis ke destinasi tertentu

Menjadi bagian dari pengelola destinasi pariwisata

3.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Mengapa pariwisata inklusif dianggap penting dalam pembangunan keberlanjutan?

Karena meningkatkan ketimpangan sosial

Karena tidak berdampak pada ekonomi

Karena mendorong pengurangan ketimpangan

Karena hanya menguntungkan wisatawan tertentu

4.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa dampak positif bagi destinasi yang menerapkan pariwisata inklusif?

Penurunan citra positif destinasi

Peningkatan kualitas pelayanan

Penurunan jumlah wisatawan

Ketergantungan pada subsidi pemerintah

5.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Salah satu prinsip pariwisata yang disebutkan dalam Pasal 5 Ayat (2) Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2009 adalah:

Eksklusivitas pelayanan

Keberlanjutan dan pemberdayaan masyarakat

Prioritas pada wisatawan internasional

Pelarangan akses bagi penyandang disabilitas

6.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa manfaat dari pengurangan ketimpangan dalam pariwisata inklusif?

Meningkatkan beban pengelola destinasi

Memperkuat hak asasi manusia

Mengurangi jumlah wisatawan

Memperbesar ketimpangan sosial

7.

MULTIPLE CHOICE QUESTION

30 sec • 1 pt

Apa saja 3 kategori hambatan aksesibilitas?

Hambatan fisik, hambatan sosial, hambatan ekonomi

Hambatan fisik, hambatan sikap, kurangnya informasi

Hambatan teknis, hambatan budaya, hambatan finansial

Hambatan geografis, hambatan komunikasi, hambatan budaya

Create a free account and access millions of resources

Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports
or continue with
Microsoft
Apple
Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?