KUIS KEDATANGAN BANGSA ASING KE INDONESIA (BELANDA, SPANYOL, ING

Quiz
•
Social Studies
•
5th Grade
•
Medium
FILUMENA NASTITI
Used 3+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
FILL IN THE BLANK QUESTION
1 min • 4 pts
Kedatangan bangsa asing pertama kali karena ingin mencapai 3G yaitu ...
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Bangsa Belanda datang pertama kali ke Banten, Indonesia dipimpin oleh ...
Cornellis De Houtman
Alfonso d Alburqueque
Van Dessels
Jan Pieter COen
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 4 pts
Portugis pertama kali datang dan menduduki daerah ...
Maluku
Banten
Bali
Malaka
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Faktor yang mendorong bangsa Eropa melakukan monopoli perdagangan rempah- rempah di Indonesia adalah ...
kekayaan rempah- rempah Indonesia berlimpah
letak Indonesia yang berada di jalur perdagangan dunia
semangat untuk mewujudkan misi : Gold, Glory dan Gospel
keramahan bangsa Indonesia menyambut pedagang asing
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Bangsa Spanyol datang ke Maluku pada tahun 1521. untuk memudahkan tujuannya menguasai rempah- rempah setempat, Spanyol menjalin kerja sama perdagangan dengan Kerajaan ...
Ternate
Tidore
Gowa
Tallo
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Perhatikan pernyataan- pernyataan berikut.
1/ Menghindari persaingan tidak sehat antarpedagang Belanda
2/ Mengisi kas Belanda yang habis akibat Perang Dunia II
3/ Memperkuat pedagang Belanda dalam menghadapi persaingan dengan pedagang
4/ Menangkal serangan dari kerajaan-kerajaan yang menolak dimonopoli oleh Belanda
Alasan Belanda mendirikan VOC pada tahun 1602 ditunjukkan oleh nomor ...
1 dan 2
1 dan 3
2 dan 3
2 dan 4
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 4 pts
Gubernur Jenderal HIndia Belanda yang memerintahkan pembangunan jalan raya pada gambar adalah ...
Herman Willem Deandels
Johannes Van Den Bosch
Thomas Stanford Raffles
Pieter Both
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
25 questions
IPS Kelas 5 - Penjajahan Bangsa Eropa Di Indonesia

Quiz
•
5th Grade
20 questions
PAT IPS KELAS 5

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Peristiwa Kebangsaan Masa Penjajahan

Quiz
•
5th Grade
23 questions
IPS - Masa Penjajahan Bangsa Eropa

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Masa penjajahan Eropa dan Perjuangan Melawan Penjajah

Quiz
•
5th - 6th Grade
20 questions
IPS Olimpiade kls 5

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Peristiwa Kedatangan Bangsa Barat

Quiz
•
5th Grade
20 questions
Tes Wawasan Kebangsaan Trust Capital edition

Quiz
•
1st - 5th Grade
Popular Resources on Wayground
11 questions
Hallway & Bathroom Expectations

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
PBIS-HGMS

Quiz
•
6th - 8th Grade
10 questions
"LAST STOP ON MARKET STREET" Vocabulary Quiz

Quiz
•
3rd Grade
19 questions
Fractions to Decimals and Decimals to Fractions

Quiz
•
6th Grade
16 questions
Logic and Venn Diagrams

Quiz
•
12th Grade
15 questions
Compare and Order Decimals

Quiz
•
4th - 5th Grade
20 questions
Simplifying Fractions

Quiz
•
6th Grade
20 questions
Multiplication facts 1-12

Quiz
•
2nd - 3rd Grade