Adanya globalisasi dan masuknya budaya barat yang negative membuat nilai-nilai kearifan lokal di Masyarakat semakin pudar. Salah satu dampak pudarnya kearifan lokal yaitu…..
Soal Pancasila Kls 8 Bab 3

Quiz
•
Education
•
8th Grade
•
Hard
Klemens Janusapanli
Used 4+ times
FREE Resource
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Budaya gotong royong semakin banyak terlihat dimasyarakat
Mudah terjadi perselisihan dalam Masyarakat dan cenderung menjadi kekerasan
Pendekatan kekeluargaan dalam tiap permasalahan lebih mudah dijumpai
Masyarakat semakin lupa akan tradisi dan budayanya
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Fungsi kearifan lokal yang mengandung makna sosial dalam rangka mewujudkan integrasi, diantaranya terdapat pada……..
Gotong royong mendirikan rumah
Pemilihan kepala desa
Membaca cerita rakyat agar tidak punah
Acara tujuh bulanan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kearifan lokal tidak muncul secara instan, melainkan hasil dari…….
Nenek moyang
Adaptasi jangka Panjang
Evolusi masyarakatnya
Perubahan sosial
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Kunjungan wisatawan manca negara ke Indonesia, tiap tahun selalu ada. Selain karna daya Tarik objek wisata di Indonesia yang menarik dan biaya terjangkau, wisatawan asing juga senang dengan sikap ramah dari penduduk Indonesia. Sikap ramah penduduk Indonesia adalah slah satu bentuk…….
Cermin tingkah laku penduduk Indonesia
Daya Tarik penduduk Indonesia
Kearifan Lokal
Keunggulan penduduk Indonesia
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Peran generasi muda dalam melestarikan kearifan lokal adalah…….
Mengamalkan nilai-nilai ajaran budi pekerti luhur dalam kehidupan sehari-hari
Memperbaiki dan mengembangkan manejemen organisasi
Meningkatkan sosialisasi kepada Masyarakat umum
Menggali nilai-nilai dalam ajaran agama
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Nilai yang terkandung dalam tradisi Mapplate Bola Masyarakat suku Bugis di Provinsi Sulawesi Selatan adalah……
Cinta tanah air
Gotong royong
Ketuhanan
Berbakti pada orang tua
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Subak merupakan tradisi, kearifan lokal, dan budaya yang terdapat dalam kehidupan Masyarakat di ………
Jawa Barat
Kalimantan Barat
Papua Barat
Bali
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
21 questions
Quiz Pendidikan Pancasila

Quiz
•
8th Grade
15 questions
Penilaian Kearifan Lokal

Quiz
•
8th Grade
25 questions
PTS GENAP PKN KELAS 8

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Kegiatan 1 Tradisi Megibung

Quiz
•
8th Grade
15 questions
Latihan Soal Loterasi Numerasi

Quiz
•
8th Grade
15 questions
Asesmen Diagnostik B. Indo Kelas 8

Quiz
•
8th Grade
20 questions
Dampak Globalisasi

Quiz
•
1st - 12th Grade
20 questions
PKN ulangan harian 2

Quiz
•
6th Grade - University
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade
Discover more resources for Education
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
14 questions
Exterior and Interior angles of Polygons

Quiz
•
8th Grade
6 questions
Earth's energy budget and the greenhouse effect

Lesson
•
6th - 8th Grade
15 questions
SMART Goals

Quiz
•
8th - 12th Grade
20 questions
Lesson: Slope and Y-intercept from a graph

Quiz
•
8th Grade