Kerjasama Demi Kemajuan Bangsa Part 1
Quiz
•
Social Studies
•
10th Grade
•
Medium
Febriana Kusumawardani
Used 9+ times
FREE Resource
Enhance your content
20 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Pak Amir adalah seorang nelayan. Ia memiliki sifat tegas, pekerja keras, penuh tekad, dan pemberani. Pak Amir berani mengarungi lautan seorang diri untuk mencari ikan agar dapat menafkahi keluarganya. Sementara itu, Pak Barkah merupakan orang yang bersahaja, penuh kesabaran, dan memiliki hati yang halus. Pak Barkah merupakan seorang petani. Ia terbiasa melatih kesabaran dalam proses menanam padi dan menunggu masa panen. Pak Barkah harus menunggu beberapa bulan agar dapat memetik hasil dari tanaman padi yang ia tanam. Berdasarkan cerita tersebut, faktor yang memengaruhi pembentukan identitas Pak Amir dan Pak Barkah adalah ....
faktor biologis
faktor geografis
faktor nongeografis
faktor agama
faktor pengalaman
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Lingkungan keluarga dan lingkungan masyarakat memiliki peran dalam proses pembentukan identitas. Melalui proses sosialisasi yang dilakukan dengan keluarga dan masyarakat, seseorang dapat mengetahui peran dan statusnya dalam kehidupan sosial. Terdapat beberapa faktor yang dapat mempengaruhi proses pembentukan identitas individu, yaitu ....
faktor biologis, agama, geografis, dan pengalaman
faktor non-geografis, pengalaman, kebudayaan, dan biologis
faktor kelompok, biologis, kebudayaan, dan pengalaman
faktor biologis, kebudayaan, geografis, dan agama
faktor kelompok, agama, geografis, dan kebudayaan
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Wayan berasal dari Bali, sedangkan Ujang berasal dari Tasikmalaya. Mereka memiliki agama yang berbeda. Wayan beragama Hindu sedangkan Ujang beragama Islam. Mereka saling menghargai identitas agama masing-masing. Saat bulan Ramadan, Wayan tidak akan mengajak Ujang untuk makan siang bersama dan memberinya waktu untuk beribadah. Ujang juga menghargai Wayan yang sedang beribadah saat hari raya Nyepi. Menghargai keragaman identitas yang dilakukan oleh Wayan dan Ujang menunjukkan bahwa mereka telah mengimplementasikan Sila Pertama Pancasila serta ketentuan yang terdapat dalam UUD NRI Tahun 1945. Ketentuan tersebut terdapat dalam ....
Pasal 29 UUD NRI Tahun 1945
Pasal 30 UUD NRI Tahun 1945
Pasal 31 UUD NRI Tahun 1945
Pasal 32 UUD NRI Tahun 1945
Pasal 33 UUD NRI Tahun 1945
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Menurut Koentjaraningrat, kebudayaan terbagi dalam tiga wujud, yaitu wujud kebudayaan sebagai sistem ide, sistem aktivitas, dan sistem artefak. Berikut ini yang merupakan contoh kebudayaan sebagai sistem aktivitas adalah ....
berbicara dengan sopan kepada orang yang lebih tua dan tidak berbicara kasar kepada orang yang lebih muda
masyarakat suku Jawa melaksanakan upacara perkawinan dengan menggunakan adat Jawa
berlaku sopan saat bertamu ke rumah teman
memberikan mahar dalam upacara pernikahan
calon gubernur membawa bendera partai dalam kampanyenya
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Indonesia merupakan negara yang memiliki beragam kekayaan budaya. Keragaman budaya yang dimiliki oleh Indonesia memiliki dampak positif dan negatif bagi masyarakat. Salah satu dampak negatif dari keragaman budaya di Indonesia adalah ....
meningkatkan tingkat pengetahuan masyarakat terhadap tradisi setiap budaya yang ada di beberapa wilayah Indonesia
munculnya kerusuhan sosial yang disebabkan oleh konflik antarbudaya
munculnya pertentangan yang disebabkan oleh perbedaan keyakinan agama
meningkatkan keyakinan masyarakat untuk menjaga persatuan bangsa
meyakini bahwa Bhinneka Tunggal Ika merupakan semboyan yang tepat untuk menggambarkan keragaman budaya di Indonesia
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Melakukan kolaborasi budaya memberikan manfaat bagi kelestarian budaya dan sektor pariwisata Indonesia. Manfaat ekonomi yang dirasakan oleh bangsa Indonesia dari sektor pariwisata tersebut adalah ....
meningkatkan kunjungan wisatawan asing sehingga devisa negara bertambah
meningkatkan penilaian positif negara asing terhadap budaya Indonesia
mematahkan anggapan asing bahwa budaya Indonesia tidak berkembang
mengembangkan budaya agar dapat mengikuti perkembangan teknologi
meningkatkan keinginan masyarakat Indonesia untuk menonton pertunjukkan musik asing yang diselenggarakn di Indonesia
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
20 sec • 1 pt
Setiap negara memiliki budaya sopan santun masing-masing. Budaya sopan santun yang dilakukan oleh orang Indonesia mungkin berbeda dengan budaya sopan santun di luar negeri. Saat kita mengunjungi negara lain, sikap yang tidak boleh dilakukan dan merupakan wujud menghargai budaya asing adalah ....
melatih kesadaran diri dengan cara mempelajari budaya asing untuk menerima hal-hal baru
membaca buku sejarah negara yang akan dikunjungi
membaca buku fiksi yang berlatar belakang budaya negara yang akan dikunjungi
menerapkan budaya sopan santun masyarakat Indonesia
berinteraksi dengan orang-orang baru
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
Quiz Keragaman Budaya di Lingkungan Sekitar
Quiz
•
4th Grade - University
15 questions
Potensi Indonesia Menjadi Negara Maju
Quiz
•
9th Grade - University
20 questions
Kuis bab 1 PKN kls 8
Quiz
•
12th Grade
20 questions
KUIS BAB 2 " DINAMIKA SISTEM DEMOKRASI PANCASILA"
Quiz
•
10th Grade
20 questions
PH WAWASAN NUSANTARA
Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
PANCASILA DAN PROKLAMASI
Quiz
•
University
20 questions
Fungsi & Kedudukan Pancasila_PPKN_X
Quiz
•
10th Grade
20 questions
Merajut Harmoni Dalam Mayarakat Multikultural
Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Social Studies
1 questions
PLT Question for 09/21/25
Quiz
•
9th - 12th Grade
1 questions
PLT CFA 9/30/2025
Quiz
•
9th - 12th Grade
1 questions
PLT CFA 10/2/25
Quiz
•
9th - 12th Grade
89 questions
QSE 1 Review
Quiz
•
10th Grade
10 questions
Exploring the Separation of Powers and Checks and Balances
Interactive video
•
6th - 10th Grade
10 questions
Exploring the 13 Colonies Regions
Interactive video
•
6th - 10th Grade
31 questions
US History 1st Quarter Review
Quiz
•
10th - 11th Grade
30 questions
Quarter 1 Review
Quiz
•
10th Grade