Dalam sebuah kajian tafsir Al-Qur'an, dijelaskan perbedaan antara ayat-ayat muhkamat dan mutasyabihat. Muhkamat adalah ayat-ayat yang jelas maknanya, tegas, dan tidak membutuhkan penafsiran yang rumit. Ayat-ayat ini menjadi landasan utama dalam syariat dan hukum Islam. Sebagai contoh, guru memberikan salah satu ayat muhkamat dari surat Al- Baqarah ayat 183 yang berbunyi: "Wahai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa." Apa karakteristik utama dari ayat muhkamat?
Soal TO UP PPG PAI 2024 No. 61-90

Quiz
•
Professional Development
•
Professional Development
•
Medium
Aris Nasution
Used 6+ times
FREE Resource
30 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Ayat-ayat yang mengandung perintah atau larangan yang jelas dan mudah dipahami
Ayat-ayat yang hanya bisa dipahami oleh para ulama tafsir
Ayat-ayat yang berhubungan dengan peristiwa yang belum terjadi
Ayat-ayat yang memerlukan penafsiran yang mendalam dan kompleks
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Dalam sebuah kelas tafsir Al-Qur'an, siswa diminta untuk mempelajari sebuah ayat dari Al- Qur'an dan tafsirnya. Guru menjelaskan bahwa penafsiran Al-Qur'an dapat dilakukan dengan beberapa metode, salah satunya adalah bi al-ra'yi. Metode ini menggunakan akal dan ijtihad untuk menafsirkan ayat-ayat Al-Qur'an, terutama ketika tidak ada penjelasan langsung dari hadis atau sumber-sumber lainnya. Guru memberikan contoh ayat dari Surat Al-Ankabut ayat 69, yang berbunyi: "Dan orang-orang yang berjihad untuk (mencari keridhaan) Kami, benar-benar akan Kami tunjukkan kepada mereka jalan-jalan Kami. Dan sesungguhnya Allah benar-benar beserta orang-orang yang berbuat baik." Dalam tafsir bi al-ra'yi, ayat ini ditafsirkan bahwa jihad yang dimaksud tidak hanya terkait dengan perjuangan fisik di medan perang, tetapi juga mencakup usaha dalam kebaikan dan menuntut ilmu. Tafsir ini mengandalkan penafsiran rasional dan konteks zaman, yang relevan dengan kehidupan sehari-hari. Mengapa penafsiran secara bi al-ra'yi dianggap relevan dengan perkembangan zaman modern?
Karena penafsiran ini tetap mengacu pada arti literal tanpa memperhatikan konteks zaman
Karena penafsiran ini memungkinkan ayat-ayat Al-Qur'an dipahami sesuai dengan situasi dan kebutuhan masyarakat
Karena tafsir bi al-ra'yi hanya mengandalkan pemahaman klasik dari ulama terdahulu
Karena tafsir ini tidak peduli dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan sosial
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Seorang guru tafsir menjelaskan dua metode penafsiran yang sering digunakan, yaitu metode tahlili dan metode maudhu'i.
1. Metode tahlili adalah penafsiran ayat per ayat secara berurutan, dengan menjelaskan makna kata-kata, sebab-sebab turunnya ayat (asbab al-nuzul), dan kaitannya dengan ayat- ayat lain.
2. Metode maudhu'i adalah penafsiran Al-Qur'an berdasarkan tema tertentu, di mana semua ayat yang membahas tema tersebut dikumpulkan dan dianalisis secara komprehensif. Kemudian, guru memberikan contoh tafsir Surat Al-Baqarah ayat 177, yang berbunyi: "Bukanlah menghadapkan wajahmu ke arah timur dan barat itu suatu kebajikan, tetapi sesungguhnya kebajikan itu ialah beriman kepada Allah, hari akhir, malaikat-malaikat, kitab- kitab, dan nabi-nabi."
Dalam metode tahlili, tafsir ayat ini dijelaskan secara mendetail dari segi kata, makna, dan asbab al-nuzul. Sementara dalam metode maudhu'i, tafsir ini dilihat dalam konteks kebajikan dan iman, dengan merujuk pada seluruh ayat Al-Qur'an yang membahas tema kebajikan.
Apa yang membedakan metode maudhu'i dari metode tahlili?
Metode maudhu'i membahas ayat secara urut, sedangkan metode tahlili fokus pada tema tertentu
Metode maudhu'i mengumpulkan semua ayat dengan tema yang sama, sedangkan metode tahlili menafsirkan ayat secara urut
Metode maudhu'i hanya digunakan untuk ayat-ayat simbolis, sedangkan metode tahlili untuk ayat literal
Metode maudhu'i hanya digunakan untuk hadis, sedangkan metode tahlili untuk Al-Qur'an
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Seorang guru tafsir memberikan penjelasan mengenai tafsir maudhu'i, yaitu metode penafsiran Al-Qur'an berdasarkan tema atau topik tertentu. Guru menjelaskan bahwa terdapat berbagai kitab tafsir yang menggunakan metode maudhu'i, di mana penafsiran Al- Qur'an dilakukan dengan mengumpulkan semua ayat yang membahas tema tertentu, lalu dianalisis secara mendalam. Guru tersebut kemudian memberikan contoh tiga kitab tafsir maudhu'i yang dikenal luas, yaitu :
1. Tafsir Al-Mawdu’i li Ayat al-Qur'an al-Karim karya Dr. Musṭafā al-Khīn,
2. Fi Zilal al-Qur’an karya Sayyid Qutb, dan
3. Tafsir Al-Mausu’ah al-Fiqhiyyah karya Majma’ al-Fiqh al-Islami.
Dari ketiga kitab tafsir maudhu'i yang disebutkan, apa alasan utama metode ini digunakan oleh para ulama tafsir?
Karena memudahkan dalam memahami urutan ayat-ayat Al-Qur'an
Karena memberikan pandangan yang lebih komprehensif tentang satu tema tertentu dalam Al-Qur'an
Karena metode ini lebih mudah dibandingkan dengan metode lainnya
Karena hanya fokus pada satu tema dalam satu surat Al-Qur'an
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Di sebuah desa bernama Desa Harmoni, masyarakat yang tinggal di sana terdiri dari berbagai agama, termasuk Islam, Kristen, dan Hindu. Selama bertahun-tahun, penduduk Desa Harmoni hidup berdampingan dengan damai dan saling menghormati satu sama lain. Setiap kali ada perayaan agama, semua penduduk, tanpa memandang keyakinan, saling memberikan ucapan selamat dan ikut membantu dalam persiapan acara. Namun, suatu hari terjadi sebuah insiden. Ketika salah seorang warga Muslim, Pak Ahmad, mengadakan pengajian di rumahnya, tetangganya yang non-Muslim, Pak Budi, memainkan musik dengan volume yang sangat keras, mengganggu jalannya acara. kurang menghormati kegiatan agama lain.
Dari kasus di atas, tindakan Pak Budi memainkan musik keras saat pengajian dapat dikategorikan sebagai :
Wujud toleransi karena ia tidak ikut campur dalam kegiatan agama orang lain
Bukti bahwa kebebasan berekspresi tidak mengganggu orang lain
Tindakan yang tidak memengaruhi kerukunan warga di Desa Harmoni
Perilaku yang kurang menghargai keberagaman dan menghormati aktivitas agama lain
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Suatu ketika, dalam sebuah diskusi ilmiah tentang hadis dijelaskan tentang lima syarat utama yang harus dipenuhi untuk menilai suatu hadis sebagai sahih. Syarat tersebut adalah: sanad yang bersambung (ittishal sanad), perawi yang adil ('adalah), perawi yang memiliki daya ingat yang kuat (dhabit), hadis yang tidak bertentangan dengan hadis yang lebih kuat (syudzudz), dan hadis yang bebas dari cacat tersembunyi ('illat). Dalam diskusi tersebut, menekankan pentingnya sifat "tsiqah" pada perawi, yaitu gabungan dari sifat adil dan dhabit. Sifat adil dan dhabit adalah dua unsur utama dalam tsiqah.
Bagaimana sifat "adil" dan "dhabit" bersama-sama memengaruhi kualitas sebuah hadis?
Keduanya memastikan bahwa perawi menyampaikan hadis dengan jujur dan akurat
Adil menjamin kejujuran perawi, sedangkan dhabit memastikan jumlah sanad yang diterima
Keduanya hanya diperlukan dalam hadis-hadis yang diriwayatkan secara mutawatir
Sifat adil menentukan sanad, sedangkan dhabit menentukan matan hadis
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
1 min • 1 pt
Terdapat sebuah hadis tersebut berbunyi, "Menuntut ilmu itu wajib bagi setiap Muslim." Meskipun hadis ini tergolong dhaif, banyak ulama yang tetap menggunakan hadis ini sebagai motivasi dan dasar hukum dalam mencari ilmu dan dijelaskan bahwa ada kondisi di mana hadis dhaif tetap dapat digunakan, selama tidak menyangkut hukum-hukum syariat atau akidah.
Mengapa hadis dhaif dari Ibnu Majah tentang menuntut ilmu masih dijadikan dasar hukum dalam mencari ilmu?
Karena hadis dhaif dapat digunakan selama berkaitan dengan akidah
Karena hadis dhaif dapat digunakan dalam fadhailul a'mal (keutamaan amal) seperti mencari ilmu
Karena semua hadis dhaif dapat digunakan untuk menetapkan hukum syariat
Karena hadis dhaif ini sudah disepakati oleh semua ulama sebagai hadis sahih
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Quizizz
25 questions
Sukses Pre Test PPG PJOK Part 1

Quiz
•
Professional Development
25 questions
Soal Bab 4 bag 2

Quiz
•
Professional Development
30 questions
Materi PPG 2020 (Pedagogik 1)

Quiz
•
University - Professi...
30 questions
Pre-test Mentor PPA Toraja 1

Quiz
•
Professional Development
27 questions
SULTAN BAGINDO 12

Quiz
•
Professional Development
25 questions
Latihan Soal P3K

Quiz
•
Professional Development
25 questions
Kurikulum Merdeka

Quiz
•
Professional Development
25 questions
Soal POP BK

Quiz
•
Professional Development
Popular Resources on Quizizz
15 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
4th Grade
25 questions
SS Combined Advisory Quiz

Quiz
•
6th - 8th Grade
40 questions
Week 4 Student In Class Practice Set

Quiz
•
9th - 12th Grade
40 questions
SOL: ILE DNA Tech, Gen, Evol 2025

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
NC Universities (R2H)

Quiz
•
9th - 12th Grade
15 questions
June Review Quiz

Quiz
•
Professional Development
20 questions
Congruent and Similar Triangles

Quiz
•
8th Grade
25 questions
Triangle Inequalities

Quiz
•
10th - 12th Grade