Formatif Pendidikan Pancasila
Quiz
•
Other
•
6th Grade
•
Medium
Fefri Mariza
Used 1+ times
FREE Resource
10 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Toleransi beragama dapat kalian lakukan dengan cara ....
menghormati teman yang berbeda agama
tidak membantu saat mereka membutuhkan
mempelajari agama teman
melupakan agama kita
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Salah satu bentuk toleransi agama yang dilakukan Pemerintah Indonesia adalah ...
mewajibkan merayakan hari besar agama tertentu
hanya memihak satu agama tertentu
hari libur pada hari besar keagamaan tertentu
mendiskriminasikan agama tertentu
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Bersikap intoleransi artinya ...
saling menghormati satu sama lain
pilih kasih atau diskriminasi terhadap teman yang berbeda suku, budaya, dan agama
tidak membeda-bedakan golongan tertentu
saling membantu satu sama lain
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini contoh tindakan menghormati keberagaman dalam keluarga antara lain ...
menaati nasihat guru
mematuhi peraturan di lingkungan RT
menganggu adik yang sedang bermain
menghormati dan melaksanakan nasihat orang tua
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini beberapa sikap yang dapat kalian lakukan dalam menghormati keberagaman budaya dan agama di sekolah antara lain ...
berteman dengan semua teman tanpa membedakan suku, ras, budaya, ataupun agama mereka
menghargai perbedaan usia di antara anggota keluarga
tidak mengganggu anggota keluarga lain melakukan hobi
melakukan perundungan terhadap teman yang berbeda
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Toleransi di lingkungan masyarakat yang berbeda budaya, agama, dan kepercayaan menjadi hal yang sangat penting dilaksanakan agar tercipta ...
kesalah pahaman dan kericuhan
kegaduhan dan ketidakrukunan
kecemburuan sosial dan kekacauan
kerukunan, kedamaian, dan kenyamanan
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
30 sec • 1 pt
Berikut ini beberapa contoh toleransi keberagaman budaya dan agama di lingkungan masyarakat antara lain ...
mengacaukan kegiatan upacara adat di lingkungan tempat tinggal
membantu tetangga yang terkena musibah atau punya hajat tanpa melihat latar belakang suku, budaya, atau agamanya
mengganggu tetangga yang sedang beribadah
merundung tradisi budaya tetangga yang tidak satu suku dengan kita
Create a free account and access millions of resources
Create resources
Host any resource
Get auto-graded reports

Continue with Google

Continue with Email

Continue with Classlink

Continue with Clever
or continue with

Microsoft
%20(1).png)
Apple

Others
By signing up, you agree to our Terms of Service & Privacy Policy
Already have an account?
Similar Resources on Wayground
15 questions
IPS UJIAN
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Keberagaman Ras di Indoensia
Quiz
•
3rd Grade - University
10 questions
Kelas 6 Tema 4 Subtema 1 PPKn
Quiz
•
6th Grade
10 questions
PPKn
Quiz
•
6th Grade
10 questions
ULANGAN HARIAN PKN TEMA 7
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Penerapan Pancasila dalam Kehidupan sehari-hari
Quiz
•
6th Grade
10 questions
PR PPKN: Pengamalan nilai pancasila
Quiz
•
6th Grade - University
15 questions
KELAS 6 TEMA 6 SUBTEMA 3 IPS
Quiz
•
6th Grade
Popular Resources on Wayground
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
25 questions
Multiplication Facts
Quiz
•
5th Grade
20 questions
ELA Advisory Review
Quiz
•
7th Grade
15 questions
Subtracting Integers
Quiz
•
7th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Multiplication and Division Unknowns
Quiz
•
3rd Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Other
10 questions
Ice Breaker Trivia: Food from Around the World
Quiz
•
3rd - 12th Grade
20 questions
Brand Labels
Quiz
•
5th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers
Quiz
•
6th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials
Interactive video
•
6th - 10th Grade
4 questions
End-of-month reflection
Quiz
•
6th - 8th Grade
15 questions
Empathy vs. Sympathy
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Adding and Subtracting Integers
Quiz
•
6th Grade
20 questions
Adding and Subtracting Integers
Quiz
•
6th Grade