
Penawaran

Quiz
•
Business
•
9th - 12th Grade
•
Hard

Reksa Dirgantara
Used 1+ times
FREE Resource
25 questions
Show all answers
1.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 4 pts
Hukum penawaran menyatakan bahwa
Semakin tinggi harga, semakin sedikit jumlah barang yang ditawarkan
Semakin rendah harga, semakin banyak jumlah barang yang ditawarkan
Semakin tinggi harga, semakin banyak jumlah barang yang ditawarkan
Harga dan jumlah barang yang ditawarkan tidak berhubungan
Semakin rendah harga, semakin sedikit jumlah barang yang ditawarkan
2.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 4 pts
Faktor yang dapat menyebabkan peningkatan jumlah penawaran adalah
Kenaikan harga faktor produksi
Penurunan harga barang
Kemajuan teknologi
Penurunan harga barang pengganti
Ekspor dan Impor
3.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 4 pts
Kebijakan pemerintah yang dapat mempengaruhi penawaran adalah
Mengurangi pajak barang ekspor
Menurunkan upah tenaga kerja
Menambahkan subsidi untuk barang-barang tertentu
Menurunkan harga barang
Menaikan biaya sewa
4.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 4 pts
Penawaran suatu barang pada pasar akan berkurang jika
Harga barang naik
Harga faktor produksi turun
Biaya produksi naik
Teknologi meningkat
Pajak rendah
5.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 4 pts
Bagaimana kemajuan teknologi memengaruhi penawaran?
Meningkatkan biaya produksi dan mengurangi penawaran
Mempermudah produksi dan meningkatkan penawaran
Tidak memengaruhi penawaran.
Membuat harga barang lebih mahal sehingga penawaran menurun
Hanya memengaruhi permintaan
6.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 4 pts
jika pajak suatu produk dinaikkan, apa dampaknya pada penawaran?
Penawaran meningkat
Penawaran menurun
Penawaran tetap.
Tidak terpengaruh
Permintaan meningkat
7.
MULTIPLE CHOICE QUESTION
15 mins • 4 pts
apa yang dilakukan produsen jika harga barang diperkirakan naik?
Meningkatkan penawaran
Mengurangi penawaran
Tidak memengaruhi penawaran
Menghentikan produksi
Meningkatkan stok barang.
Create a free account and access millions of resources
Similar Resources on Wayground
20 questions
Produksi Massal

Quiz
•
12th Grade
20 questions
Penilaian Pengetahuan Dasar Pemasaran

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Permintaan & Penawaran

Quiz
•
10th Grade
20 questions
Sumatif Harian Pengelolaan Bisnis Ritel Kelas XI BR

Quiz
•
11th Grade
20 questions
PKK - BAB PROMOSI Kelas XII

Quiz
•
12th Grade
20 questions
PKWU produk kerajinan tangan

Quiz
•
12th Grade
24 questions
Ekonomi XI

Quiz
•
11th Grade
20 questions
PKWU KELAS 12 PTS

Quiz
•
12th Grade
Popular Resources on Wayground
10 questions
Video Games

Quiz
•
6th - 12th Grade
10 questions
Lab Safety Procedures and Guidelines

Interactive video
•
6th - 10th Grade
25 questions
Multiplication Facts

Quiz
•
5th Grade
10 questions
UPDATED FOREST Kindness 9-22

Lesson
•
9th - 12th Grade
22 questions
Adding Integers

Quiz
•
6th Grade
15 questions
Subtracting Integers

Quiz
•
7th Grade
20 questions
US Constitution Quiz

Quiz
•
11th Grade
10 questions
Exploring Digital Citizenship Essentials

Interactive video
•
6th - 10th Grade
Discover more resources for Business
13 questions
BizInnovator Startup - Experience and Overview

Quiz
•
9th - 12th Grade
20 questions
Mastering Job Interview Skills

Quiz
•
9th Grade
40 questions
Dave Ramsey - Chapter 3 Review

Quiz
•
12th Grade
10 questions
Marketing Strategies and Concepts

Interactive video
•
9th - 12th Grade
20 questions
Business Essentials Review Unit 1

Quiz
•
9th - 12th Grade